Proyektor LED X1 ViewSonic Bikin Rumah Jadi Ruang Hiburan

Selasa, 14 Februari 2023 - 08:00 WIB
loading...
A A A
Proyektor LED X1 dari ViewSonic juga punya fitur-fitur canggih lain. Misalnya Anda dapat melakukan screen mirroring film melalui konektivitas WiFi. Selain itu juga dapat menyambungkan konsol game melalui port USB-C.

Selain itu, konektivitas Bluetooth yang ditawarkan memungkinkan opsi audio yang lebih fleksibel. Misalnya, pengguna dapat menyambungkan proyektor ke headset nirkabel untuk menikmati audio yang imersif tanpa mengganggu orang di sekitarnya.

Eko Handoko Wijaya, Country Manager ViewSonic Indonesia mengatakan proyektor LED X1 buatan mereka telah mendapatkan sertifikasi Low Blue Light. Sertifikasi itu bukti bahwa kualitas gambar yang dihasilkan X1 tidak berbahaya buat kesehatan mata konsumen.

"Ini adalah tonggak baru dalam pengembangan kami, dan kami akan terus meluncurkan solusi inovatif yang menetapkan standar tertinggi untuk kesehatan dan kesejahteraan konsumen," ujarnya.
(wsb)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1877 seconds (0.1#10.24)