Dorong Integrated Smart Digital City dengan Pengembangan Proptech

Kamis, 27 Oktober 2022 - 15:16 WIB
loading...
A A A
Melalui proses digitalisasi ini, masyarakat menjadi semakin dimudahkan dalam pencarian properti, kredit properti, pembiayaan, hingga co-living. Sehingga, diharapkan menjadi solusi properti masyarakat di masa depan.

"95 persen orang Indonesia beli satu rumah dalam seumur hidupnya, setelah itu diwariskan kepada anak cucunya, lalu dijual. Beli mobil 5-6 tahun sekali, beli motor 2-3 tahun sekali, beli rumah seumur hidup sekali," lanjutnya.

Dengan mengamati perkembangan pasar bisnis properti itu, perkembangan proptech tidak dihindari. Bahkan, makin dibutuhkan oleh masyarakat, terutama di dalam melakukan riset panjang mendapatkan properti impian.

Seperti diketahui, jauh sebelum Pandemi Covid-19, Sinar Mas Land telah melakukan transformasi digital untuk memberikan pelayanan dan produk terbaik bagi masyarakat, sejak tahun 2016.

Dari segi infrastruktur, perusahaan menerapkan penyediaan jaringan fiber optic untuk internet berkecepatan tinggi, pengawasan lalu lintas melalui traffic command center, dan lain sebagainya.

Pengembang properti terbesar di Indonesia ini mengembangkan Digital Hub, kawasan seluas 26 hektare untuk komunitas, institusi pendidikan, s
(wbs)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2016 seconds (0.1#10.140)