Begini Cara Membuat Aduan di JAKI, Tidak Perlu Repot ke Balaikota

Kamis, 20 Oktober 2022 - 18:32 WIB
loading...
Begini Cara Membuat...
Jaki atau Jakarta Kini merupakan aplikasi yang diusung Pemprov DKI Jakarta untuk menerima aduan masyarakat. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Jaki atau Jakarta Kini merupakan aplikasi yang diusung Pemprov DKI Jakarta untuk menerima aduan masyarakat. Aplikasi yang merupakan produk Jakarta Smart City ini memiliki sejumlah fitur yang bisa direspon cepat.

Selain menyediakan informasi tentang beragam kehidupan di Jakarta, aplikasi Jaki juga memiliki fitur untuk melakukan pengaduan. Sehingga nantinya pengaduan ini akan diterima langsung oleh Pemprov DKI Jakarta.

Baca juga : Ajak Partisipasi Masyarakat, Anies: Identitas Pelapor di Aplikasi Jaki Dirahasiakan

Aduan warga ini dapat menggunakan salah satu fitur Jaki yakni "JakLapor". Untuk membuat aduannya ini cukup mudah. Pelapor hanya menggunakan fitur kamera dan bisa lansgung mengirimkannya.

Misalnya saja terdapat fasilitas umum yang rusak seperti jalan atau lampu lalu lintas. Pelapor cukup memfoto fasilitas tersebut, kirimkan dan Pemprov DKI akan segera menindaklanjutinya.

Baca juga : Pengaduan Digital via JAKI, Netizen: Kalau Bisa Responsnya Cepat

Berikut langkah membuat aduan di Jaki :

- Pertama, unduh dan instal aplikasi Jaki di Google Play Store.
- Jika sudah, masuklah ke aplikasi.
- Klik pada tombol kamera yang ada di tengah bawah.
- Ambil foto yang akan diadukan.
- Kemudian, upload pada fitur JakLapor.
- Setelah itu, pilihlah kategori sesuai aduan.
- Isilah deskripsi untuk melengkapi keterangan pengaduan.
- Setelahnya, klik tanda ceklist pada bagian pojok kanan atas.
- Selesai, tinggal menunggu aksi cepat dari pemprov DKI Jakarta.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jakarta Stagnan dalam...
Jakarta Stagnan dalam Indeks Kota Cerdas Dunia, Kalah dengan Kota Kecil Ho Chi Minh Vietnam
Mesin Cuci Ini Ditanami...
Mesin Cuci Ini Ditanami Fitur AI, Bisa Dikontrol dari Ujung Jari
Lawan TikTok, X Segera...
Lawan TikTok, X Segera Luncurkan Fitur Televisi
Memori, Fitur Baru ChatGPT...
Memori, Fitur Baru ChatGPT yang Perlu Dijajal
Penasaran Objek Menarik,...
Penasaran Objek Menarik, Coba Fitur Circle to Search with Google
Makin Ciamik, Google...
Makin Ciamik, Google Meet Hadirkan Beragam Fitur Baru
PBB-P2 2025 Sudah Terbit,...
PBB-P2 2025 Sudah Terbit, Begini Cara Cek dan Bayar Lewat Pajak Online
4% ASN Jakarta Langgar...
4% ASN Jakarta Langgar Rabu Naik Transportasi Umum, Pramono: Dibina Serius atau Dibinasakan!
Daftar Lengkap 59 Pejabat...
Daftar Lengkap 59 Pejabat Pemprov Jakarta Dilantik Pramono
Rekomendasi
Profil Vladimir Medinsky,...
Profil Vladimir Medinsky, Anggota Delegasi Rusia untuk Perundingan Damai dengan Ukraina
UNJ Dorong Kesadaran...
UNJ Dorong Kesadaran SDGs lewat Kegiatan Mahasiswa Pascasarjana Manajemen Lingkungan
TNI Jaga Kejaksaan,...
TNI Jaga Kejaksaan, Hasan Nasbi Sebut Biasa Saja
Berita Terkini
Dior Diserang Hacker!...
Dior Diserang Hacker! Nama, Kontak, dan Riwayat Belanja Para Sultan Bocor!
Update Harga iPhone...
Update Harga iPhone Mei 2025, Ada yang Naik dan Turun!
3 Cara Mengetahui Lokasi...
3 Cara Mengetahui Lokasi Seseorang Lewat No HP Tanpa Diketahui Pemiliknya
Kenapa Vaksin TBC M72...
Kenapa Vaksin TBC M72 Bill Gates Diujicoba di Indonesia? Simak Ulasan Lengkapnya
Lebih Dulu Bumi atau...
Lebih Dulu Bumi atau Matahari? Ini Penjelasan Menurut Sains
Usai Memukau Dunia,...
Usai Memukau Dunia, HUAWEI WATCH FIT 4 Series Ramping nan Powerful dengan Fitur Sport Ultra dan ECG Siap Hadir di Indonesia
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved