Bosan dengan Google Chrome, Coba 9 Browser Terbaik Ini

Sabtu, 23 September 2023 - 19:10 WIB
loading...
A A A
Browser Firefox memiliki perlindungan yang lebih baik terhadap spam. Firefox menjadi pesaing terbesar di pasar browser yang fokusnya pada keamanan. Misalnya, versi terbaru memiliki perlindungan bawaan terhadap spam dan pelacakan email. Layanan yang disebut Firefox Relay ini memungkinkan pengguna membuat email, alamat virtual yang digunakan untuk mendaftar ke situs berisiko.

4. Librewolf

Seperti Firefox browser ini menjanjikan keamanan yang lebih baik terhadap privasi. Librewolf terlihat seperti Firefox dan menawarkan fungsi yang sama, tetapi yang dihapus adalah pengumpulan informasi. Lantaran Firefox dikritik karena mulai mengirimkan informasi ke pengembang Mozilla.

5. Tor

Browser ini terbilang paling aman karena secara acak menghubungkan lalu lintas terenkripsi antara server yang berbeda. Pemilik situs tidak melihat alamat IP para pengguna browser.

6. Mullvad

Tampilannya lebih halus dari Tor, namun penggunaannya agak rumit. Oleh karena itu, layanan VPN dari Swedia ini merilis versinya sendiri yang lebih mudah digunakan. Konsepnya, pengguna harus memanfaatkannya bersama dengan layanan VPN Mullvad, tetapi ini bukan suatu keharusan.



7. Vivaldi

Banyak fitur pintar peramban berbasis Chromium lainnya, Vivaldi hadir dengan pemblokir iklan bawaan, pemblokir pop-up, dan pemblokir pelacak untuk pengalaman penelusuran yang minimal.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1969 seconds (0.1#10.140)