Apa Plus Minus Chromebook, Laptop untuk Pelajar Pilihan Kemendikbud?

Jum'at, 30 Juli 2021 - 20:22 WIB
● Desain dan bodi laptop minimalis, seharusnya tidak gampang rusak saat dipakai pelajar.

●Ada keamanan data, karena harus log in akun Google sebelum memakai.

● Mendapatkan pembaharuan keamanan dan fitur otomatis, karena selalu terhubung ke internet.

●Tidak mudah terkena virus, karena browser dilindungi oleh Sandbox. Kalaupun ada virus, tidak berpengaruh pada sistem.

● Ada fitur kontrol orang tua atau parental control, untuk memantau dan membatasi laptop anak.

● Bisa melakukan hampir semua kegiatan produktif dan pembelajaran dasar, misal menulis, mengedit foto, presentasi, dan lainnya.

Kekurangan:

●Selalu terhubung ke internet, membuat ChromeBook jadi tidak praktis dan malah beban. Karena data tidak bisa di akses (tersimpan di Cloud).

● Aplikasi berjalan online, sehingga butuh penyesuaian. Contoh Microsoft Office di laptop biasa, jadi Office Suite online yang berbeda.

● Ruang penyimpanan ChromeBook sangat kecil. Menggunakan Flashdisk bisa sekecil 16 GB, kendati Kemendikbud mensyaratkan minimal 32 GB. Memang ada tambahan fitur SD Card.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More