Cara Memformat Drive di Windows dan Mac, Gampang Banget!

Minggu, 25 September 2022 - 22:30 WIB
loading...
Cara Memformat Drive...
Cara memformat flash drive USB di Windows dan Mac bisa dilakukan dengan langkah sederhana. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Cara memformat drive di komputer ataupun Mac penting diketahui. Memformat flash drive di komputer dan Mac dapat menjadi pilihan yang bagus jika Anda ingin menghapus data dari drive dengan cepat dan efisien atau ingin menggunakan sistem operasi berbeda.

Dengan meluangkan waktu untuk memformat drive di PC atau Mac, maka performanya juga akan optimal. Nah, berikut cara memformat drive di PC dan Mac dilansir dari situs resmi Kingston:

Memformat drive di Windows
1. Masukkan drive USB ke port USB.
2. Buka File Explorer.
3. Klik This PC pada panel kiri.
4. Dibawah bagian “Devices and drives”, klik kanan pada flash drive lalu pilih opsi Format.
5. Gunakan menu drop-down “File system” dan pilih opsi yang diinginkan.
6. Di menu drop-down “Allocation unit size”, gunakan pilihan default.
7. Di bidang “Volume label”, konfirmasi nama drive yang akan muncul pada File Explorer. Misalnya, KingstonUSB.
8. Di bawah bagian “Format options”, pilih opsi format Quick atau tidak tergantung pada penggunaan.
9. Klik tombol Start.
10. Klik tombol Yes.
11. Setelah format selesai, flash drive USB telah siap digunakan untuk menyimpan dokumen, gambar, video, dan file lainnya pada drive yang dapat dilepas.



Memformat Drive pada Mac OS 10+
1. Masukkan drive USB ke port USB Anda.
2. Luncurkan “Disk Utility” (dari Applications > Utilities > Disk Utility).
3. Pilih drive USB dari daftar di sisi kiri.
4. Pilih “Erase” di bagian atas.
5. Ketik “Nama” untuk drive, lalu pilih “Format” (sistem file).
6. Pilih “Erase”.
7. Setelah selesai, pilih “Done”.
8. Setelah format selesai, flash drive USB telah siap digunakan untuk menyimpan dokumen, gambar, video, dan file lainnya pada drive yang dapat dilepas.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Berkapasitas Hard Drive...
Berkapasitas Hard Drive 4TB, BeeStation Hadirkan Cloud Pribadi
Review Kingston Mini...
Review Kingston Mini Dragon, USB Naga Menggemaskan di dalam Telur
Alasan SSD Eksternal...
Alasan SSD Eksternal Lebih Diminati Dibanding HDD Eksternal
7 Alasan Menggunakan...
7 Alasan Menggunakan SSD Eksternal bagi Pekerja Kreatif ataupun Influencer
Review Kingston XS1000,...
Review Kingston XS1000, SSD Eksternal Saku dengan Durabilitas Tinggi
7 Memori HP Paling Bagus...
7 Memori HP Paling Bagus di 2023, Mulai Kingstone, SanDisk, hingga Samsung
Apple Diprediksi Akan...
Apple Diprediksi Akan Sematkan Fitur Touchscreen di Mac Terbaru
Review Kingston USB...
Review Kingston USB Mini Rabbit, USB Menggemaskan Sambut Tahun Kelinci Air 2023
Punya 2 Port, Kingston...
Punya 2 Port, Kingston microDuo 3C Bisa Salin File Video dari HP ke Laptop
Rekomendasi
Telkom Indonesia Hadirkan...
Telkom Indonesia Hadirkan Data Center di Batam, Kapasitas Capai 54 MW
Bursa Kripto OKX Masuk...
Bursa Kripto OKX Masuk Pasar Amerika Serikat
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
Berita Terkini
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
7 jam yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
7 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
8 jam yang lalu
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
18 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
20 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
21 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved