Suhu Semakin Panas, MIDEA Tawarkan Lini Produk AC Baru

Sabtu, 20 Agustus 2022 - 17:26 WIB
loading...
A A A
Suhu Semakin Panas, MIDEA Tawarkan Lini Produk AC Baru


President Director MIDEA Indonesia Jack Ding mengatakan produk ini bisa mengubah cara pengguna berinteraksi untuk meningkatkan pengalaman mereka secara mendalam. "Terima kasih telah datang hari ini di MIDEA RAC New Product Launch Line up 2022 dimana MIDEA resmi meluncurkan berbagai lini produk kami ke pasar Indonesia," kata Jack Ding dalam sambutannya.

Dia menambahkan sebagai perusahaan pengolahan udara terkemuka di dunia, MIDEA memiliki komitmen kuat untuk memimpin dalam teknologi dan bekerja untuk mengubah masa depan sekarang. Sejarah MIDEA RAC selalu dikelilingi oleh keinginan perusahaan untuk menciptakan yang lebih bahagia, membuat diri Anda seperti di rumah sendiri.

"Ini ambisi kami untuk melampaui peran MIDEA saat ini sebagai produsen terkemuka perusahaan pengolahan udara dan menjadi inovator gaya hidup yang benar-benar cerdas," ujarnya.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Suhu Panas di Australia...
Suhu Panas di Australia Akan Semakin Membara hingga 2050
Targetkan 1 Juta Unit...
Targetkan 1 Juta Unit AC pada 2026, Pabrik Cikarang Resmi Beroperasi
5 Cara Mematikan Timer...
5 Cara Mematikan Timer AC Panasonic, Salah Satunya Bisa Tanpa Remot
Midea Coba Berikan Pengalaman...
Midea Coba Berikan Pengalaman Berkesan untuk Dongkrak Penjualan
Tutup Tahun, Midea Berikan...
Tutup Tahun, Midea Berikan Layanan Istimewa Mobile Service Buat Konsumen
Midea Buka Proshop Pertama...
Midea Buka Proshop Pertama di Indonesia, Ini Kelebihannya
Produsen Elektronik...
Produsen Elektronik Midea Gelar Kejuaraan Bukti Kepedulian Olahraga Indonesia
Bikin Gerah, Ternyata...
Bikin Gerah, Ternyata Ini Penyebab AC di Rumah Tidak Dingin
Banyak Salah Kaprah...
Banyak Salah Kaprah Penggunaan dan Jenis AC, Ini Jawaban Midea
Rekomendasi
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
11 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
11 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
11 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
12 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
12 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
16 jam yang lalu
Infografis
Aktivitas Gempa Bumi...
Aktivitas Gempa Bumi Bisa Dipengaruhi Panas Matahari
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved