Ini 3 Aplikasi Speedometer Anti Tilang Elektronik di Jalan Tol

Jum'at, 08 April 2022 - 15:26 WIB
loading...
A A A
DigiHUD Speedometer punya keunggulan berupa tampilan yang transparan. Dengan begitu, pengendara tidak akan terganggu pandangannya meskipun disuguhkan informasi rinci terkait kecepatan.

Cara kerja tampilan transparan ini adalah dengan membalik smartphone ke arah kaca depan mobil. Nantinya informasi akan terpantulkan sehingga informasi tersaji secara transparan.



Tidak perlu khawatir informasi yang dipantulkan ke kaca mobil terbalik, pasalnya DigiHUD Speedometer sudah membalik informasi di layar smartphone sehingga tampilannya akan sesuai ketika dipantulkan.

2. GPS Speedometer

Sesuai dengan namanya, aplikasi ini bukan hanya memiliki kemampuan untuk mengukur kecepatan saja, tapi juga mampu mengukur jarak secara bersamaan.

GPS Speedometer juga punya tampilan yang bisa disesuaikan dengan mobil. Pengguna bisa mengubah tampilan aplikasi dengan tema Ferrari, Camaro, Porsche, Lexus and Lamborghini.

3. Ulysse Speedometer

Dibanding dua aplikasi di atas, Ulysse Speedometer punya tampilan yang lebih rumit, hal ini bukan tanpa alasan, lantaran aplikasi juga memiliki lebih banyak fitur di dalamnya.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kode Redeem Mobile Legends...
Kode Redeem Mobile Legends Terbaru Kamis 23 November 2023, Yakin Nggak Mau Klaim?
Perbedaan Penipuan Surat...
Perbedaan Penipuan Surat Tilang di WA dengan yang Asli
Viral Modus Surat Tilang...
Viral Modus Surat Tilang lewat WhatsApp, Pakar: Rekening Korban Bisa Bobol
Mengenal Aplikasi Satu...
Mengenal Aplikasi Satu Sehat Pengganti Peduli Lindungi, Bukan Sekadar Simpan Data Vaksin
Aplikasi yang Bikin...
Aplikasi yang Bikin Smartphone Lemot dan Nyedot Banterai
Geser Dominasi Google,...
Geser Dominasi Google, TikTok Kini Menjadi Aplikasi Paling Diminati
Rambah Indonesia Timur,...
Rambah Indonesia Timur, Aplikasi Velocetrax Bisa Buat Dompet Jadi Tebal
Lokasi Kamera ETLE di...
Lokasi Kamera ETLE di Jakarta, Patuhi Aturan Biar Tak Tertilang
Cara Cek Tilang Elektronik...
Cara Cek Tilang Elektronik lewat HP agar Tahu Dendanya
Rekomendasi
Jelang Panen Raya 2025,...
Jelang Panen Raya 2025, Serapan Gabah BULOG Capai 300.000 Ton
Marak Tragedi Kecelakaan...
Marak Tragedi Kecelakaan Anak di Jalan Raya: Pengamat UI Soroti Kualitas Helm SNI
Polisi Sita 6 Mobil...
Polisi Sita 6 Mobil Mewah hingga 14 Sertifikat Tanah Milik Direktur Persiba Bandar Narkoba Catur Adi
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
1 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
2 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
2 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
2 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
2 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
6 jam yang lalu
Infografis
Solidaritas Antar Anggota...
Solidaritas Antar Anggota Retak, Ini 3 Tanda Kehancuran NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved