Menikahnya di Metaverse, Suvenirnya dalam Bentuk NFT

Rabu, 09 Februari 2022 - 20:47 WIB
loading...
Menikahnya di Metaverse,...
Pernikahan Abhijeet Goel dan Sansrati di metaverse Yug asal India, yang bahkan sudah mendapatkan sponsor. Foto: dok Yug
A A A
INDIA - Abhijeet Goel dan Sansrati adalah orang India pertama yang menikah di metaverse. Tepatnya, pada Sabtu, 5 Februari 2022, pukul 20 malam.

Pernikahan tersebut berlangsung di Yug Metaverse (platform metaverse buatan India). Wedding Organizer-nya agensi dan startup teknologi, yakni Wavemaker India dan Matrimony.com.

Total, ada 500 tamu yang hadir. Mereka bisa berganti-ganti avatar. Juga, berdansa dan melakukan hal lainnya.

Abhijeet dan Sansrati memilih upacara pernikahan mereka di tepi pantai yang indah. Para tamu—total ada 500 orang yang hadir—bergabung melalui avatar digital.

Tapi, pasangan tersebut tetap menggelar resepsi pernikahan offline yang dihelat di kota Bhopal. Tapi, mengapa harus ada resepsi offline dan metaverse sekaligus?



Abhijeet Goel adalah pengusaha di bidang teknologi. Ia bertemu istrinya secara online. Keduanya ingin cepat menikah, tapi juga ingin teman, keluarga, dan relasi mereka di seluruh dunia jadi bagian dari hari besar mereka. Hal tersebut bisa dilakukan di metaverse.

Pencipta Yug Metaverse Utkarsh Shukla mengatakan, metaverse adalah konsep baru dan adopsinya saat ini masih dalam tahap awal.

Karena itu, ia ingin agar India memimpin perkembangan revolusi teknologi tersebut. ”Saya berharap YUG akan jadi platform metaverse terdepan di India. Kami terus mengeksplorasi fungsi teknologi seperti metaverse, blockchain, serta aset kripto kedepannya,” katanya.

Sebenarnya, menggelar upacara pernikahan secara hybrid sudah jadi hal lumrah dilakukan selama pandemi. Namun, platform yang umum dipakai adalah Zoom. Jadi, upacara disiarkan lewat live streaming kepada para undangan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mark Zuckerberg Ingin...
Mark Zuckerberg Ingin Bangkitkan Metaverse dari Kematian
Perdana, Kasus Pemerkosaan...
Perdana, Kasus Pemerkosaan Virtual di Metaverse Ditangani Polisi
Ogah Gagal Kembangkan...
Ogah Gagal Kembangkan Metaverse, Mark Zuckerberg Luncurkan Kacamata Pintar
10 Rekomendasi Game...
10 Rekomendasi Game Metaverse Terbaik 2023
5 Fakta Metaverse, Proyek...
5 Fakta Metaverse, Proyek Facebook yang Sempat Ditentang AS
Metaverse Sukses Bikin...
Metaverse Sukses Bikin Upacara Pernikahan Pertama di Dunia Maya
Sah, Mark Zuckerberg...
Sah, Mark Zuckerberg Kubur Metaverse untuk Fokus Bikin Lawan ChatGPT
Microsoft Bubarkan Tim...
Microsoft Bubarkan Tim Metaverse setelah Hentikan Layanan Platform VR
Hubungkan Seni dan Metaverse,...
Hubungkan Seni dan Metaverse, Gaspack Manfaatkan Teknologi NFT
Rekomendasi
Mitigasi Daerah dalam...
Mitigasi Daerah dalam Efisiensi APBN
Dian Sastro Ajak Perempuan...
Dian Sastro Ajak Perempuan Indonesia Terus Berdaya dan Berkarya di Hari Kartini
Rusia Genjot Ekspor...
Rusia Genjot Ekspor Gandum ke Afrika, Awal Tahun Tembus 11,8 Juta Ton
Berita Terkini
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
6 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
21 jam yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
1 hari yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved