Saya Menceburkan Ponsel Lipat Sultan Galaxy Z Flip3 dan Z Fold3 ke dalam Aquarium

Senin, 16 Agustus 2021 - 15:59 WIB
loading...
Saya Menceburkan Ponsel...
Jika ditotal harga Galaxy Z Flip3 dan Galaxy Z Fold3 mencapai Rp41 juta. Foto: Sindonews/Danang Arradian
A A A
JAKARTA - Dua ponsel lipat anyar Samsung, yakni Galaxy Z Fold3 5G dan Galaxy Z Flip3 5G resmi dirilis dan dijual secara pre-order di Indonesia. Bisa dibilang, keduanya menjadi alasan mengapa di 2021 konsumen harus memiliki ponsel lipat.

Pertama, bisa dilihat dari harganya yang lebih terjangkau. Galaxy Z Fold3 5G dan Z Flip 5G jauh lebih murah dibandingkan Fold2 dan Galaxy Flip yang sudah menyapa pasar Indonesia.



Galaxy Z Fold3 dibanderol Rp24.999.000 (12GB/256GB) dan Rp26.999.000 (12GB/512GB) dengan tiga pilihan warna Phantom Black, Phantom Green, dan Phantom Silver. Padahal, Galaxy Fold2 dijual Rp33.888.000 ketika pertama diluncurkan.

Sementara Galaxy Z Flip3 5G dibanderol hanya Rp16 juta, bandingkan dengan Galaxy Z Flip generasi pertama yang dijual dengan harga 21,8 juta.

Menariknya, meski harganya lebih terjangkau, tapi Samsung justru memberikan fitur lebih banyak. Salah satunya adalah durabilitas dan perlindungan perangkatnya.

Seperti diketahui, ponsel lipat adalah teknologi yang sangat baru. Dan Samsung bukan hanya pionir, tapi satu-satunya perusahaan yang berani mempopulerkan ponsel lipat di Indonesia.

Tapi, karena teknologinya masih baru itu pula, masih banyak pula kekurangan dan perbaikan yang dilakukan Samsung.

Dan mereka benar-benar melakukannya di Galaxy Z Fold3 5G dan Z Flip 5G. ”Permintaan terbesar konsumen kepada kami adalah mereka ingin agar ponsel lipat juga bisa tahan air,” ujar Product Marketing Manager Samsung Mobile PT Samsung Electronics Indonesia, Taufiqul Furqan.

Saya Menceburkan Ponsel Lipat Sultan Galaxy Z Flip3 dan Z Fold3 ke dalam Aquarium

Maka, mereka membenamkan teknologi tahan air IPX8 yang bisa melindungi ponsel dari air di kedalaman hingga 1,5 meter selama 30 menit.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Samsung Optimistis HP...
Samsung Optimistis HP Lipat Bisa Menjangkau Pasar Mainstream
Inilah 10 Fitur Smartphone...
Inilah 10 Fitur Smartphone Terbaik Selama 2021
Tren Ponsel 2021, Mulai...
Tren Ponsel 2021, Mulai Flagship Puluhan Juta Hingga Low End Sejutaan
Majalah Time Pilih Galaxy...
Majalah Time Pilih Galaxy Z Flip3 Sebagai Penemuan Terbaik 2021
Cerita Pendiri Brodo...
Cerita Pendiri Brodo Memakai Galaxy Z Fold3 untuk Jalankan Bisnis Sepatunya
4 Alasan Galaxy Z Flip3...
4 Alasan Galaxy Z Flip3 Smartphone Paling Fashionable di 2021
Tips Merekam Foto dan...
Tips Merekam Foto dan Video dengan Cara Unik di Galaxy Z Flip3 5G
Dibekali 5 Kamera, Begini...
Dibekali 5 Kamera, Begini Hasil Foto Samsung Galaxy Z Fold3
Unik, Sensasi Nonton...
Unik, Sensasi Nonton Video di Ponsel Lipat Galaxy Z Flip3
Rekomendasi
Putin: Rusia Siap Gencatan...
Putin: Rusia Siap Gencatan Senjata dengan Ukraina
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Jumat 14 Maret 2025/14 Ramadan 1446 H
Gempa Bumi M5,3 Guncang...
Gempa Bumi M5,3 Guncang Maluku Malam Ini
Berita Terkini
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
46 menit yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
4 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
7 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
10 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
16 jam yang lalu
Infografis
4 Tentara Wanita Israel...
4 Tentara Wanita Israel yang Dibebaskan Tersenyum dan Lambaikan Tangan ke Warga Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved