Viral Anak-Anak Sujud Freestyle saat Salat di Media Sosial

Jum'at, 23 April 2021 - 21:05 WIB
loading...
Viral Anak-Anak Sujud...
Gaya mirip handstand ini dulu cukup sering dilihat pada saat breakdance populer. Foto:Ist.
A A A
JAKARTA - Belakangan ini media sosial ramai membicarakan terkait video anak-anak yang melakukan sujud freestyle saat sedang salat. Kelakuan seperti ini dinilai membahayakan dan tidak layak ditiru.

BACA JUGA: Dibantu AI, Para Suami Jadi Lebih Mudah Gunakan Mesin Cuci

Ceritanya, dalam gerakan sujud, anak-anak mengangkat kakinya tinggi-tinggi, dengan tangan sebagai penopangnya. Gaya mirip handstand ini cukup sering dilihat pada saat breakdance sedang populer.

Tidak bisa dipastikan apakah video-video sujud seperti itu sudah lama atau tidak. Tetapi yang pasti video tersebut viral di media sosial dan menuai banyak kritik dari warganet.

Bagaimana tidak, gerakan seperti itu tidak patut dilakukan karena dinilai ibadah dijadikan bahan bercandaan. Tren ini juga membahayakan dan memicu risiko patah tulang leher fatal.

BACA JUGA: Filosofi Dibalik Urban Republic, Gerai Digital Lifestyle Milik Erajaya

Di sisi lain, ada yang menyebut bahwa gerakan sujud freestyle terinspirasi dari salah satu emoji di game Free Fire, yang juga melakukan gerakan serupa.

Anak-anak ini hanya meniru apa yang dilihatnya, walaupun dilakukan pada saat momen yang salah. Peran orang tua untuk mengedukasi menjadi lebih penting untuk menangani masalah ini.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kumpulan Link Yandex...
Kumpulan Link Yandex Buat Nonton Video Viral di Internet
Link Download DuckDuckGo...
Link Download DuckDuckGo Blue Proxy untuk Nonton Film Gratis
Viral Mobil Baru Keluar...
Viral Mobil Baru Keluar Diler Lewati Jembatan Kayu Sempit, Warga Penasaran Endingnya
Viral Beli Sepatu Boots...
Viral Beli Sepatu Boots Online, yang Datang Sepatu untuk Berkebun
Momen Tegang Anak Perempuan...
Momen Tegang Anak Perempuan Latihan Mengemudi dengan Ayah, Warganet: Kesabarannya Setipis Tisu
Viral Video Burung Gagak...
Viral Video Burung Gagak Hitam Copot Bendera Israel dan Membuangnya ke Tanah
Viral! Gudang Disegel...
Viral! Gudang Disegel Pemkot tapi Nekat Beroperasi, Wali Kota Surabaya Ancam Pidanakan
Viral Tren Kim Seon...
Viral Tren Kim Seon Ho Smile Challenge, Ekspresi Manis Bikin Netizen Ikut Tersenyum
Viral Guru Biologi di...
Viral Guru Biologi di Bandung Barat Minta Siswa SMA Gambar Alat Kelamin dan Direkam
Rekomendasi
Dua Terdakwa Kasus Korupsi...
Dua Terdakwa Kasus Korupsi Timah Divonis 3 dan 4 Tahun Penjara
Dorong Kesejahteraan...
Dorong Kesejahteraan Petani, Legislator Partai Perindo Kupang Salomiel Arnius Buraen Soroti Dampak Abrasi di Sumlili
Penembakan Pria hingga...
Penembakan Pria hingga Tewas di Samarinda Ternyata Pembunuhan Berencana Pebisnis Narkoba
Berita Terkini
Cara Pakai Aplikasi...
Cara Pakai Aplikasi Deteksi Produk Israel, Mudah Banget!
5 Fakta Singa Putih,...
5 Fakta Singa Putih, Salah Satunya jadi Simbol Budaya dan Spiritualitas
Google Siapkan Fitur...
Google Siapkan Fitur Mode Desktop Mirip Samsung DeX untuk HP Android
Melampaui Zamannya,...
Melampaui Zamannya, Bukti Kecanggihan Teknologi Antariksa Zaman Firaun Terungkap
AS Kembali Perpanjang...
AS Kembali Perpanjang Batas Waktu Penjualan TikTok
Intel Siapkan Teknologi...
Intel Siapkan Teknologi Pendingin CPU Berperforma Tinggi
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved