Inovatif, Blindsight Milik Elon Musk Bantu Tuna Netra Melihat Kembali

Senin, 23 September 2024 - 15:19 WIB


FDA mengevaluasi apakah perangkat tersebut menunjukkan potensi untuk menawarkan perawatan atau diagnosis yang lebih baik dibandingkan dengan standar AS saat ini, terutama untuk kondisi yang mengancam jiwa atau sangat melumpuhkan. Agensi juga mempertimbangkan apakah perangkat tersebut memperkenalkan teknologi baru dan apakah tidak ada alternatif yang disetujui lainnya tersedia.

Implan otak Neuralink untuk pasien lumpuh



Neuralink juga sedang mengerjakan implan terpisah yang dirancang untuk membantu pasien lumpuh mengendalikan perangkat digital hanya dengan menggunakan otak.

Pada Januari lalu, Noland Arbaugh berusia 30 tahun dari Arizona menjadi orang pertama yang menerima implan ini.

Arbaugh, lumpuh dari leher ke bawah setelah kecelakaan menyelam, sejak itu telah dapat bermain video game, menjelajahi internet, memposting di media sosial, dan mengontrol kursor laptop hanya dengan pikirannya.
(msf)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More