Terkoneksi dengan Ponsel, Ecovacs Airbot AVA Robot Pembersih Udara

Sabtu, 06 November 2021 - 06:25 WIB
loading...
Terkoneksi dengan Ponsel,...
Ecovacs Airbot AVA robot pembersih udara. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Ecovacs Robotics (Ecovacs) produsen robotika layanan rumah tangga terkemuka di dunia, meluncurkan Ecovacs Airbot AVA, yaitu air purifier robot pertama di Indonesia.

Dengan menggabungkan teknologi pemurnian udara terdepan dengan robotika inovatif untuk mendeteksi, melacak, dan menghilangkan polutan udara dalam ruangan secara proaktif.



Mewujudkan moto “Purification Evolves in Motion” perusahaan, air purifier robot menawarkan solusi yang benar-benar cerdas dan otonom yang membersihkan udara empat kali lebih baik daripada air purifier konvensional.

Ecovacs Airbot AVA menjawab kebutuhan konsumen saat ini, yang semakin sadar bagaimana polusi udara mempengaruhi kesehatan mereka dan menginginkan kualitas udara dalam ruangan yang lebih baik untuk keluarga, anak-anak, ataupun bayi yang baru lahir.

Air purifier robot secara otomatis meningkatkan kualitas udara di beberapa area dalam ruangan dan ruangan dengan menyaring 150 liter udara dalam satu detik.

Sensornya secara otomatis mendeteksi konsentrasi polutan dan bekerja sama dengan Air Quality Monitor Aaron untuk memandu robot ke area dengan kualitas udara dalam ruangan terendah.

Ketika kualitas udara sudah bersih, robot bergerak ke area yang ditentukan berikutnya yang memiliki kualitas udara lebih rendah.

“Ecovacs memimpin revolusi industri dengan robot pemurni udara perintisnya. Dengan sepuluh tahun upaya R&D yang didedikasikan untuk industri pembersih udara, Ecovacs Airbot AVA telah merancang air purifier robot baru AIRBOT AVA untuk memenuhi kebutuhan konsumen terhadap kualitas udara dengan sistem yang bisa bersinergi dengan smart home device.” kata David Qian, CEO Ecovacs Airbot dalam keterangan persnya di Jakarta Sabtu (6/11/2021).

Mobilitas Cerdas dengan Pemurnian Udara dan Real-Time Protection
Ecovacs Airbot AVA menampilkan teknologi pemetaan dan navigasi TrueMapping, yang dengan cepat memetakan tata letak rumah untuk pemurnian udara dengan menggabungkan sensor dTof (Direct Time of Flight) dengan algoritme terkemuka.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Alumni HUB.ID Peroleh...
Alumni HUB.ID Peroleh Pendanaan Hingga Rp60 Miliar
Ini Pentingnya Spirit...
Ini Pentingnya Spirit Kolaborasi dalam Edukasi Inovasi Teknologi
Beradu Inovasi, 17 Startup...
Beradu Inovasi, 17 Startup Finalis Siap Gencarkan Strategi PMF
Bersaing di Era Digital,...
Bersaing di Era Digital, Polytron Hadirkan Produk Unggulan dengan Inovasi Teknologi
Teknologi AI Ciptakan...
Teknologi AI Ciptakan Bentuk Wajah Cantik dan Tampan dari Seluruh Dunia
Jepang Ciptakan Alat...
Jepang Ciptakan Alat Pengukur Kelezatan Rasa Mi
Didukung ACI Worldwide,...
Didukung ACI Worldwide, BI-FAST Siap Hadirkan Fitur-fitur Digital Baru
Bertabur Teknologi dan...
Bertabur Teknologi dan Nilai Islam, NU Tech Diluncurkan
Piala Dunia 2022 Qatar...
Piala Dunia 2022 Qatar Banyak Dibekali Teknologi Tak Biasa
Rekomendasi
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
Jaga Pertumbuhan Ekonomi...
Jaga Pertumbuhan Ekonomi Biru, Kadin-KKP Mitigasi Dampak Tarif Trump
Berita Terkini
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
3 jam yang lalu
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
9 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
15 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
15 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
17 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
18 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved