Unboxing OPPO Reno6, Bodi Glowing dan Kamera dengan AI Terbaik

Kamis, 15 Juli 2021 - 15:13 WIB
loading...
A A A
Unboxing OPPO Reno6, Bodi Glowing dan Kamera dengan AI Terbaik

Fitur Bokeh Flare Portrait Video, misalnya, memungkinkan pengguna menghasilkan video dengan efek bokeh sinematik instan tanpa kamera profesional.

Di sisi hardware, OPPO Reno6 ditenagai chipset Snapdragon 720G dipadu RAM 8 GB LPDDR4X dan memori internal 128 GB UFS 2.1.

Unboxing OPPO Reno6, Bodi Glowing dan Kamera dengan AI Terbaik

Prosesor serupa juga dipakai di OPPO Reno5 dan OPPO Reno4. Namun, OPPO mengklaim bahwa hal tersebut “diakali” dengan tuning di software. Salah satunya, lewat fitur RAM expansion, di mana kapasitas RAM bisa diperluas dengan mengonversi sebagian memori internal menjadi RAM virtual.

Ada beberapa opsi RAM Expansion yang bisa dipilih sesuai kebutuhan, mulai dari 2 GB, 3 GB, dan 5 GB.

Untuk memori internalnya, berkapasitas 128 GB. Tetap ada slot microSD jika pengguna ingin mengekspansi kapasitas penyimpanan. Diklaim mampu mengisi daya baterai dari kondisi 0% ke 100% hanya dalam 45 menit.

Unboxing OPPO Reno6, Bodi Glowing dan Kamera dengan AI Terbaik

OPPO Reno6 dibekali baterai 4.310 mAh yang didukung Flash Charge 50 watt. Oppo juga memasang sistem pendingin untuk membantu perangkat tidak cepat panas. Terutama ketika digunakan ngegame. Sistem operasi Android 11-nya memakai antarmuka ColorOS 11.1.



Meski spesifikasinya sudah diperlihatkan namun harga dari Reno6 baru akan diumumkan pada peluncuran resminya pada Kamis, 15 Juli 2021 nanti malam pukul 19.00 WIB melalui akun resmi media sosial dan YouTube OPPO Indonesia.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Adu Spek OPPO Reno6...
Adu Spek OPPO Reno6 Versus Redmi Note 11 Pro+, Mana Lebih Unggul?
Menjajal Game Arena...
Menjajal Game Arena of Valor dan PUBG Mobile di OPPO Reno6, Bisa Rata Kanan?
OPPO Gandeng AOV Kenalkan...
OPPO Gandeng AOV Kenalkan OPPO Reno6 WaVe Special Limited Edition
Bigetron Buktikan OPPO...
Bigetron Buktikan OPPO Reno6 Layak untuk Kompetisi PUBG Mobile
OPPO Tegaskan Kemampuan...
OPPO Tegaskan Kemampuan Ngegame Reno6 lewat Ultimate Gaming Battle PUBG Mobile
Street Photography Malam...
Street Photography Malam Menggunakan OPPO Reno 6
Alasan Oppo Reno6 Cocok...
Alasan Oppo Reno6 Cocok Jadi Smartphone Gaming
Adu Banteng Kamera POCO...
Adu Banteng Kamera POCO F3 VS OPPO Reno6, Mana Pilihan Anda?
Cara Menambah RAM HP...
Cara Menambah RAM HP Hingga 13 GB Lewat Memori Expansion di OPPO Reno6
Rekomendasi
Prabowo Marah MinyaKita...
Prabowo Marah MinyaKita Disunat Tak Sesuai Takaran
Jurnalis InfoWars yang...
Jurnalis InfoWars yang Dikenal Anti-Ukraina Dibunuh dengan Brutal
Jadwal Buka Puasa dan...
Jadwal Buka Puasa dan Imsakiyah Wilayah Kota Banda Aceh Sekitarnya Ramadan 2025/1446 H Selama 30 Hari
Berita Terkini
Fungsi dan Cara Kerja...
Fungsi dan Cara Kerja Selaput Mata Buaya, Rahasia Unik Sang Predator
11 menit yang lalu
Syarat dan Cara Tukar...
Syarat dan Cara Tukar Uang Secara Online, Praktis Via Situs Resmi BI
1 jam yang lalu
Indonesia dan Masa Depan...
Indonesia dan Masa Depan AI: SDM, Infrastruktur, dan Regulasi Jadi Kunci
2 jam yang lalu
5 Hewan Endemik China...
5 Hewan Endemik China yang Mengejutkan, Salah Satunya Panda Raksasa
4 jam yang lalu
Resmi Hadir di Indonesia,...
Resmi Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Miliki Body Ramping, Tangguh, dan Makin Multitasking
7 jam yang lalu
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone Maret 2025, Lebaran dengan HP Baru?
10 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved