Macam-Macam Metode Pembayaran Online, Mana yang Paling Nyaman?

Senin, 14 Juni 2021 - 10:05 WIB
loading...
Macam-Macam Metode Pembayaran...
Sebuah bisnis penting memiliki beragam opsi metode pembayaran untuk memudahkan konsumen membeli barang/jasa mereka. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Metode pembayaran online adalah cara pelanggan untuk membayar barang dan jasa. Dengan maraknya marketplace dan transaksi online, metode pembayaran di Indonesia kini sudah sangat bervariasi.

Bagi pemilik usaha/bisnis, memilih metode pembayaran apa yang ditawarkan sangat penting. Terutama, yang sesuai dengan kebutuhan bisnis dan pelanggan. Nah, apa saja metode pembayaran yang ada sekarang? Berikut rinciannya menurut Xendit:

BACA JUGA: Review, Spesifikasi, dan Harga TWS OPPO Enco Buds

1. Transfer Bank
Metode pembayaran yang mungkin paling banyak digunakan. Termasuk virtual account yang sudah terintegrasi dengan e-commerce.

2. Kartu Kredit
Pembayaran kartu kredit saat ini biasanya aman, karena sudah dibekali fraud guard, dynamic 3DS, hingga sistem seperti On-Us Routing.

3. Ritel Tunai
Pembayaran dilakukan lewat uang tunai/cash di Alfamart dan Indomaret yang ada di seluruh Indonesia.

4. eWallet
Pembayaran lewat e-Wallet termasuk yang paling populer saat ini. Antara lain Ovo, Dana, Link Aja, hingga Shopee Pay dan Gopay.

5. Kredit Tanpa Kartu
Pembayaran kredit/cicilan tanpa kartu sekarang semakin marak. Misalnya Kredivo/

6. Direct Debit
Pembayaran yang langsung menarik uang dari akun bank pengguna, cocok untuk pembayaran berulang tanpa OTP.

BACA JUGA: Review Samsung Galaxy M62, Baterai Gede dengan Racikan yang Lezat

7. QR Code
Pembayaran ewallet dan aplikasi bank yang terintegrasi dengan jaringan QR nasional (Gopay, Ovo,Dana, BCA, Shopeepay).
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Begini Cara Daftar Sistem...
Begini Cara Daftar Sistem Pembayaran QRIS untuk Pedagang
Cara Transfer Virtual...
Cara Transfer Virtual Account BNI, Mudah dan Praktis
Berbasis Teknologi Digital,...
Berbasis Teknologi Digital, Fitur Instant Redemption Diperkenalkan
Google Menguji Layanan...
Google Menguji Layanan Sistem Penagihan Play Store, Dimulai dengan Spotify
Kejahatan Siber di Indonesia...
Kejahatan Siber di Indonesia Tinggi, Ini 5 Cara Jaga Data Kita Aman
Dapat Pendanaan Rp2,1...
Dapat Pendanaan Rp2,1 Triliun, Xendit Startup Unicorn Baru di Indonesia
Pria Ini Dapat Transferan...
Pria Ini Dapat Transferan Nyasar Rp256 Juta dari Bank, tapi Menolak Mengembalikan Semuanya
QRIS Diprotes AS, Begini...
QRIS Diprotes AS, Begini Tanggapan Menko Airlangga
Bayar Retribusi di Jakarta...
Bayar Retribusi di Jakarta Kini Lebih Praktis, Bisa Lewat Aplikasi, QRIS hingga Minimarket
Rekomendasi
Lepas Womens Day Run...
Lepas Women's Day Run di DPR, Cak Imin Ajak Masyarakat Budayakan Olahraga
BNI Catat Kenaikan Transaksi...
BNI Catat Kenaikan Transaksi Nasabah Premium di Private Event BNI-Emirates Travel Fair 2025
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu: Kejutan Amira-Biru dan Pertikaian Noah-Vernie
Berita Terkini
Satelit Kubus Milik...
Satelit Kubus Milik Korea Selatan Bakal Ramaikan Misi Artemis
Elon Musk Samakan Dirinya...
Elon Musk Samakan Dirinya dengan Buddha
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Internet Tanpa Aplikasi
3 Tanda Kiamat yang...
3 Tanda Kiamat yang Muncul di China Semua Datang dari Langit
Tim Cook Beberkan Risiko...
Tim Cook Beberkan Risiko Besar yang Dihadapi Apple Terkait Tarif Impor
Bukti Raksasa Pernah...
Bukti Raksasa Pernah Hidup di Bumi Terlihat di Gua Nevada
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved