Ini Alasan JD.ID Buka Gerai O2O Wellio di Citywalk Sudirman

Senin, 05 April 2021 - 12:42 WIB
loading...
Ini Alasan JD.ID Buka...
Wellio by JD.ID adalah gerai retail multi category yang menjual berbagai kategori produk, mulai elektronik rumah tangga, gadget, hingga berbagai produk pelengkap gaya hidup (lifestyle). Foto: dok JD.ID
A A A
JAKARTA - Tidak hanya fokus di online, marketplace JD.ID tetap mengembangkan layanan Onlinne to Offline (O2O) di Indonesia. Apa alasannya?

Secara sederhana, O2O menggabungkan dua saluran bisnis berbeda (online & offline) menjadi satu, sehingga melengkapi satu sama lain. Keunggulan O2O adalah penawaran-penawaran unik dengan mengkombinasikan pengalaman (online to offline).



Dan ini bukan yang pertama. Pada pertengahan 2018, JD.ID resmi membuka gerai offline pertama-nya di Indonesia. Gerai ‘experience’ ini berlokasi di PIK Avenue, Jakarta Utara dengan nama JD.ID X.

JD.ID X merupakan gerai produk serba ada yang berbasiskan teknologi AI (artificial intelligence) pertama di Indonesia, dengan fitur pemindai wajah, radio-frequency identification (RFID), dan metode pembayaran non-tunai.

Terobosan tersebut diikuti pembukaan gerai O2O (online to offline) bernama JD HUB, menjual berbagai produk kebutuhan sehari-hari dengan kombinasi pengalaman belanja online dan offline di bilangan Gandaria, Jakarta Selatan.

Nah, Selasa, 30 Maret 2021 lalu, JD.ID resmi membuka gerai O2O (online to offline) berikut-nya bernama Wellio by JD.ID, di pusat perbelanjaan Citywalk Sudirman, Jakarta Pusat.

Citywalk Sudirman dipilih karena letak-nya yang strategis di salah satu pusat aktivitas bisnis (CBD) di Jakarta. Sehingga diyakini dapat menjadi lokasi yang “pas” bagi para konsumen untuk eksplor, berbelanja, dan mendapatkan inspirasi (explore, shop, and get inspired).

Wellio by JD.ID adalah gerai retail multi category yang menjual berbagai kategori produk, mulai dari elektronik rumah tangga, gadget, hingga berbagai produk pelengkap gaya hidup (lifestyle).

Ini Alasan JD.ID Buka Gerai O2O Wellio di Citywalk Sudirman

”Konsep tokonya kekinian dan homey, juga ramah di kantong pelanggan,” ujar Eyvette Tung, Head of Offline Business JD.ID. Dengan dibuka-nya Wellio by JD.ID, JD.ID juga akan mengenalkan kembali fitur terbaru-nya ‘Nearby Shop’ yang dirilis November 2020 lalu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Startup E-Commerce...
5 Startup E-Commerce di Indonesia yang Gulung Tikar Sebelum JD.ID
Ternyata Ini Penyebab...
Ternyata Ini Penyebab JD.ID Tutup di Indonesia Selamanya
Mengapa Marketplace...
Mengapa Marketplace Seperti JD.ID Punya Banyak Gerai Offline?
Sambut Harbolnas 12.12,...
Sambut Harbolnas 12.12, Pongo dan JD.ID Live Shopping di Tiktok
Gandeng JD.ID, OVO Gelar...
Gandeng JD.ID, OVO Gelar Shoptakuler Hebohmas 12.12
Incar Gen Z, Sinar Mas...
Incar Gen Z, Sinar Mas Land Mulai Jual Properti lewat JD.ID
Fokus di Strategi O2O,...
Fokus di Strategi O2O, Alasan JD.ID Agresif Buka Toko Elektronik Offline
JD.ID Bikin Gerai Offline...
JD.ID Bikin Gerai Offline JD Hub Berkonsep Mini Market
Ini Keuntungan Memakai...
Ini Keuntungan Memakai Wireless Fast Charging untuk Ponsel di dalam Mobil
Rekomendasi
Kebakaran Israel Berkobar...
Kebakaran Israel Berkobar Mendekati Yerusalem pada Hari Kedua, Zionis Darurat Nasional
Pelaku Pembunuhan Kakak...
Pelaku Pembunuhan Kakak Kandung Gegara Warisan Ditangkap di Pamulang
Nissan N7, Mobil Listrik...
Nissan N7, Mobil Listrik Jepang yang Bikin China Melongo
Berita Terkini
15 Kebakaran Hutan Terbesar...
15 Kebakaran Hutan Terbesar dalam Sejarah Dunia, Israel Nomor Berapa?
1 jam yang lalu
Lenovo Hadirkan 2 Laptop...
Lenovo Hadirkan 2 Laptop Bersertifikasi TKDN Indonesia Pertama
2 jam yang lalu
Hiu Goblin Superlangka...
Hiu Goblin Superlangka Difilmkan untuk Pertama Kalinya
3 jam yang lalu
Menambang Bitcoin Diklaim...
Menambang Bitcoin Diklaim Kini Tidak Lagi Menguntungkan
5 jam yang lalu
Rekomendasi HP Android...
Rekomendasi HP Android dengan Kamera setara iPhone
7 jam yang lalu
Ternyata Aksi Buruh...
Ternyata Aksi Buruh Sudah Ada Sejak Zaman Firaun dan Romawi, Ini Jejaknya
9 jam yang lalu
Infografis
Amnesty Internasional...
Amnesty Internasional Tegaskan Israel Lakukan Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved