Hadapi Cuaca Ekstrem, Cat dengan Formula Pelindung Panas Diperkenalkan

Jum'at, 05 Juli 2024 - 17:33 WIB
loading...
Hadapi Cuaca Ekstrem,...
Gelombang panas yang tengah melanda kawasan Asia Tenggara dan Timur. FOTO/ DAILY
A A A
JAKARTA - Fenomena panas ekstrem yang melanda Indonesia di awal tahun 2024 sempat menimbulkan kekhawatiran di masyarakat. Hal ini menyebabkan kondisi cuaca cerah dan berkurangnya awan, sehingga suhu udara terasa lebih panas.



Musim panas yang terik dapat membuat ruangan terasa panas dan gerah. Hal ini tentu tidak nyaman dan dapat mengganggu aktivitas sehari-hari.

Untungnya, ada solusi untuk mengatasi masalah ini, yaitu dengan menggunakan cat pelindung panas. Cat jenis ini diformulasikan khusus untuk membantu menurunkan suhu ruangan dengan cara memantulkan dan meredam panas dari sinar matahari.

Cat pelindung panas, juga dikenal sebagai cat pelapis penolak panas, adalah cat yang diformulasikan khusus untuk membantu menurunkan suhu permukaan yang dilapisinya. Cat ini bekerja dengan cara memantulkan sinar matahari dan menahan panas agar tidak masuk ke dalam ruangan.

Heatgard sukses menarik atensi pemilik rumah yang menginginkan perlindungan ganda, yaitu fungsi penolak panas sekaligus pelapis anti bocor,

Dan kini hadir yiga warna baru Heatgard yang telah dirilis yaitu Abu Fosil 067, Mocca Latte 103 dan Terakota Klasik 046.

Chandra Kurniawan, Marketing Manager PT Adhi Cakra Utama Mulia mengatakan, produk dari Aquaproof ini menjadi solusi pemilik rumah terutama yang mengalami masalah hawa panas pada huniannya..

Selain itu, lanjut dia, rumah yang menghadap barat yang mendapatkan sinar matahari sore juga akan membuat pemilik rumah merasa gerah dan mungkin bercucuran keringat bila tidak menyalakan kipas angin atau AC

. Heatgard hadir menjawab permasalahan panas di dalam rumah dengan kemampuan Heatgard yang dapat menurunkan suhu permukaan yang dilapisinya 10-20°C sehingga suhu di dalam rumah akan lebih adem, pemilik rumah dapat beraktivitas dengan nyaman.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Suhu Panas di Australia...
Suhu Panas di Australia Akan Semakin Membara hingga 2050
3 Anomali Alam di 2023,...
3 Anomali Alam di 2023, Waspada Cuaca Ekstrem Masih Berlanjut
Cuaca di Singapura Diprediksi...
Cuaca di Singapura Diprediksi Bakal Terus Memanas, Naik Hampir 1 Derajat Setiap 10 Tahun
Eropa Diprediksi Akan...
Eropa Diprediksi Akan Dilanda Kemarau Ekstrem Lebih Cepat
Cuaca Panas Ekstrem...
Cuaca Panas Ekstrem Berlanjut, Konsumen Ramai-ramai Beli Tiket Pesawat ke Daerah Dingin
Jakarta Terpanggang...
Jakarta Terpanggang Cuaca Panas, Ini 5 Wilayah dengan Suhu Paling Dingin di Indonesia
Dampak Kenaikan Suhu...
Dampak Kenaikan Suhu Musim Panas, Bunga Menyebar di Antartika
NASA Sebut Musim Panas...
NASA Sebut Musim Panas 2023 Pecahkan Rekor Suhu Terpanas
Satu Musim di Planet...
Satu Musim di Planet Saturnus Berlangsung Selama 7,5 Tahun, Begini Perubahannya
Rekomendasi
3 Kapolda Metro Jaya...
3 Kapolda Metro Jaya Lulusan Akpol 1970-an dengan Masa Jabatan 2 Tahun, Nomor 1 Teman Seangkatan Kapolri
Lindungi Aset Bisnis,...
Lindungi Aset Bisnis, Nawakara Tawarkan Sistem ISS Berbasis Risiko
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
Berita Terkini
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
4 jam yang lalu
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
10 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
15 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
16 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
18 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
19 jam yang lalu
Infografis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer untuk Hadapi Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved