Pengertian Absen Online dan Kelebihannya Dibandingkan Absen Manual

Jum'at, 24 Juni 2022 - 17:48 WIB
Selain itu, kelebihan lainnya adalah pemasangan aplikasi absen bisa dilakukan di masing-masing ponsel milik karyawan. Hal ini tentu membuat penggunaan absensi online bisa lebih hemat karena perusahaan tidak membutuhkan perangkat keras seperti mesin fingerprint. Padahal perusahaan pada umumnya akan membutuhkan biaya tambahan untuk pemeliharaan mesinfingerprint.

6. Dapat Memantau Waktu dan Kinerja Secara Realtime

Pihak HRD tidak perlu lagi kewalahan untuk memantau kehadiran dan kinerja karyawan. Hal ini karena absen online terintegrasi dengan sistem yang dapat dicek kapan pun dan di mana pun selama terhubung dengan jaringan internet. Selain itu, sinkronisasi juga lebih mudah dan lebih cepat.

Fitur yang Harus Ada di Sistem Absen Online

Saat ini banyak ditemukan software atau aplikasi absen online sehingga perusahaan harus mengamati kelebihan dan kekurangan sebelum memilih jenis aplikasi ini. Aplikasi yang baik seharusnya menjanjikan administrasi yang cepat dan akurat serta hemat waktu dengan proses yang terautomasi. Setidaknya, aplikasi tersebut harus memuat fitur pokok sebagai berikut.

1) Software attendance management

Merupakan fitur yang digunakan untuk mengelola cuti, absen, jadwal shift kerja, perhitungan lembur dan timesheet karyawan. Biasanya, fitur ini terdiri dari menu clock in untuk kedatangan dan clock out untuk jadwal kepulangan.

2) Aplikasi absensi online

Merupakan fitur yang digunakan untuk mengelola kehadiran karyawan tanpa perlu menggunakan mesin fingerprint.

3) Aplikasi HRIS
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More