Aplikasi Cek Ejaan Bahasa Indonesia yang Perlu Anda Coba
Senin, 04 April 2022 - 04:51 WIB
JAKARTA - Aplikasi cek ejaan Bahasa Indonesia penting digunakan untuk pekerja kantoran, mahasiswa, penulis, dan lainnya. Fungsinya, tentu saja untuk memastikan bahwa tulisan, naskah, hingga makalah yang kita buat tidak memiliki kesalahan ejaan atau typo. Tepatnya, menggunakan tata bahasa yang benar.
Cara memastikan teks yang dibuat sudah benar dengan dibaca ulang. Tapi, terkadang, masih saja ada yang terlewat. Nah, pengguna bisa memakai layanan cek ejaan secara online. Ada beberapa yang bisa digunakan secara gratis.
1. Ejaan.id
Ejaan.id bisa melakukan pengecekan apabila ada typo atau kesalahan eja dan tata bahasa. Anda tidak perlu melakukan instalasi aplikasi, cukup memakai browser. Caranya tinggal copy dan paste tulisan yang ingin diperiksa ejaannya.
2. Typoonline
Typoonline memiliki solusi layanan yang lebih lengkap. Pengguna bisa melakukan pengecekan ejaan berdasarkan kata, copy dan paste teks, ataupun mengunggah file sekaligus. Jadi, ada banyak sekali pilihan. Jika ada kalimat yang salah atau typo, akan muncul dengan warna merah. Sedangkan salah ejaan muncul warna biru.
3. Google Docs
Google Docs memiliki opsi pengecekan ejaan lewat aplikasi di Google Play, ataupun website. Google Docs sendiri adalah aplikasi pemrosesan kata secara online. Jadi cara kerjanya mirip dengan Microsoft Word. Anda bisa langsung mengetik, juga melakukan pengecekan ejaan sekaligus.
4. KBBI
Situs Kamus Besar Bahasa Indonesia memang dirancang untuk memberikan panduan dalam berbahasa. Anda bisa mengecek kata atau ejaan tertentu yang memang ada di KBBI, sekaligus mengetahui maknanya.
Cara memastikan teks yang dibuat sudah benar dengan dibaca ulang. Tapi, terkadang, masih saja ada yang terlewat. Nah, pengguna bisa memakai layanan cek ejaan secara online. Ada beberapa yang bisa digunakan secara gratis.
1. Ejaan.id
Ejaan.id bisa melakukan pengecekan apabila ada typo atau kesalahan eja dan tata bahasa. Anda tidak perlu melakukan instalasi aplikasi, cukup memakai browser. Caranya tinggal copy dan paste tulisan yang ingin diperiksa ejaannya.
2. Typoonline
Typoonline memiliki solusi layanan yang lebih lengkap. Pengguna bisa melakukan pengecekan ejaan berdasarkan kata, copy dan paste teks, ataupun mengunggah file sekaligus. Jadi, ada banyak sekali pilihan. Jika ada kalimat yang salah atau typo, akan muncul dengan warna merah. Sedangkan salah ejaan muncul warna biru.
3. Google Docs
Google Docs memiliki opsi pengecekan ejaan lewat aplikasi di Google Play, ataupun website. Google Docs sendiri adalah aplikasi pemrosesan kata secara online. Jadi cara kerjanya mirip dengan Microsoft Word. Anda bisa langsung mengetik, juga melakukan pengecekan ejaan sekaligus.
4. KBBI
Situs Kamus Besar Bahasa Indonesia memang dirancang untuk memberikan panduan dalam berbahasa. Anda bisa mengecek kata atau ejaan tertentu yang memang ada di KBBI, sekaligus mengetahui maknanya.
(dan)
tulis komentar anda