Butuh Dana Cepat, Begini Cara Pinjam Uang di Aplikasi OVO tanpa KTP

Rabu, 28 Februari 2024 - 22:16 WIB
Aplikasi OVO menawarkan solusi keuangan yang mudah dan fleksibel bagi yang membutuhkan dana cepat. (Foto: SINDOnews)
JAKARTA - Cara pinjam uang di aplikasi OVO tanpa KTP perlu dipahami bagi yang butuh dana cepat tanpa persyaratan ribet.

Aplikasi OVO menawarkan solusi keuangan yang mudah dan fleksibel bagi yang membutuhkan dana cepat. Menariknya, pengajuan pinjaman di OVO tanpa perlu menyertakan KTP.

Lalu, bagaimana cara pinjam uang di aplikasi OVO tanpa KTP? Berikut langkah-langkahnya :

Syarat dan Ketentuan Pinjam Uang di OVO Tanpa KTP



Sebelum mengajukan pinjaman OVO tanpa KTP, ada beberapa hal penting yang perlu diperhatikan, yaitu:



1. Berdomisili di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Bandung, atau Surabaya.

2. Sudah punya akun OVO minimal 60 hari.

3. Sudah upgrade ke akun OVO Premier.

4. Mengisi formulir identitas diri.

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More