Cara Bikin Konten Low Light Menggunakan HP Lipat, Apa yang Beda?

Rabu, 13 September 2023 - 19:02 WIB
Night Mode pada Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 bisa membuat hasil foto estetik di meski dalam kondisi pencahayaan sangat minim. Foto: Samsung Indonesia
JAKARTA - Merekam foto dan video di dalam kondisi pencahayaan minim jadi fitur penting di sebuah smartphone. Termasuk juga HP lipat. Nah, apa yang beda membuat konten di kondisi low light di HP lipat dengan HP biasa?

MX Product Marketing Senior Manager Samsung Electronics Indonesia Verry Octavianus mengklaim, pengalaman menangkap momen di pencahayaan minim akan jauh lebih maksimal di HP lipat seperti Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5.

Mengapa? “Karena, HP lipat menghadirkan experience mengambil foto atau video yang unik melalui Flex Mode. Secara spesifikasi, chipset dan kameranya pun canggih. Mulai night mode hingga Expert RAW,” ujarnya.

“Sehingga pengguna bisa manfaatkan semaksimal mungkin untuk mendapatkan konten foto dan video dengan angle unik dengan hasil yang tajam meski dalam kondisi pencahayaan yang minim,” ia menambahkan.

Nah, berikut beberapa fitur Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang mempermudah ngonten di kondisi minim pencahayaan:

1. Bikin Hyperlapse di Kondisi Low Light



Kemampuan Nightography di Z Flip5 ditingkatkan memakai Artificial Intelligence (AI). Cukup memilih menu 'Night' di kamera. Lalu, bisa juga memakai fitur hyperlapse saat hangout ataupun merekam momen selfie video dengan latar belakang pemandangan. Berikut tipsnya:

a. Buka kamera pada menu di layar utama

b. Geser layar ke kiri dan pilih “Lainnya”

c. Pilih fitur hyperlapse
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More