Lewat Video, Tampilan Huawei MatePad Pro Goda Konsumen

Jum'at, 22 November 2019 - 05:00 WIB
Lewat Video, Tampilan...
Lewat Video, Tampilan Huawei MatePad Pro Goda Konsumen
A A A
SHENZHEN - Huawei siap mengungkap MatePad Pro pada 25 November di Shanghai, China. Menjelang peluncurannya, perusahaan telah mengunggah video teaser pendek yang mengonfirmasi beberapa fitur tablet terbarunya itu.

Video ini mengonfirmasi bahwa MatePad Pro menggunakan kamera ganda di bodi belakangnya. Kamera ditempatkan di sudut kanan atas.

Namun, desain punggungnya dirahasiakan karena ditutupi dengan case yang kemungkinan memiliki keyboard magnetik terpasang. Video klip ini juga membenarkan punch-hole di layar.

Video klip ini juga mengonfirmasi kemampuan multi-tasking dari layarnya. Terakhir, Huawei menyatakan adanya dukungan untuk stylus M-Pen di tablet terbarunya.

Lembar spesifikasi terperinci dari MatePad Pro saat ini tidak tersedia, tapi kita tahu perangkat akan datang dengan dukungan pengisian cepat 40W. Tablet yang sama juga melewati Geekbench baru-baru ini dengan memberikan bocoran bahwa unit dibekali chipset Kirin 990, RAM 6 GB, dan Android 10.
(mim)
Berita Terkait
Ini Keunggulan Huawei...
Ini Keunggulan Huawei MatePad 12 X Dibandingkan Laptop Biasa
Resmi Hadir di Indonesia,...
Resmi Hadir di Indonesia, Huawei MatePad 11.5 Dibanderol Rp5,5 Juta
Murah, Huawei MatePad...
Murah, Huawei MatePad T10S Punya Menu Komplit Mulai dari Layar hingga Suara
Tablet Anti-Ribet, Huawei...
Tablet Anti-Ribet, Huawei MatePad Air Dibanderol Rp7 Jutaan
Huawei MatePad 11.5...
Huawei MatePad 11.5 Praktis Dibawa Beraktivitas, Daya Tahan Baterai Bikin Tenang
Huawei Segera Banjiri...
Huawei Segera Banjiri Indonesia dengan Produk Ekosistem Terbarunya
Berita Terkini
Skirk: Sang Guru Pedang...
Skirk: Sang Guru Pedang Misterius dari Abyss yang Mengubah Takdir Tartaglia di Dunia Genshin Impact!
2 jam yang lalu
Komdigi Interogasi Habis-habisan...
Komdigi Interogasi Habis-habisan Petinggi Worldcoin! Ada Apa di Balik Pengumpulan 500 Ribu Retina?
3 jam yang lalu
Geger! Worldcoin Sudah...
Geger! Worldcoin Sudah Rekam Retina 500 Ribu Warga RI, Rentan Disalahgunakan?
3 jam yang lalu
Komdigi Tebar Jaring...
Komdigi Tebar Jaring Raksasa, 1,5 Juta Konten Haram Rontok! Transaksi Judi Online Terjungkal
4 jam yang lalu
Apple Kembangkan Chip...
Apple Kembangkan Chip untuk Kacamata Pintar
15 jam yang lalu
Kenapa Tidak Ada yang...
Kenapa Tidak Ada yang Berani Bongkar Makam Kaisar China Pertama? Ini Jawabannya
17 jam yang lalu
Infografis
Cara Memberantas Judi...
Cara Memberantas Judi Online lewat Sistem Pembayaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved