6 Game Mirip Magic Chess yang Masih Seru untuk Dimainkan

Selasa, 01 November 2022 - 14:29 WIB
loading...
6 Game Mirip Magic Chess...
Magic Chess merupakan permainan yang mengandalkan strategi layaknya catur. Foto DOK playgoogle
A A A
JAKARTA - Magic Chess merupakan permainan yang mengandalkan strategi layaknya catur . Namun disini player bukan menjalankan bidak catur melainkan hero yang dimilikinya.

Nantinya setiap hero memiliki kemampuannya masing masing yang musti diatur untuk mengalahkan tim lawan. Sehingga player harus pintar pintar dalam menyusun unit heronya.

Baca juga : Combo Magic Chess Terbaru, Dijamin Damage-nya Sakit Banget!

Mengingat betapa populernya game ini, membuat beberapa produser game menciptakan magic chess nya sendiri dengan hero atau fitur yang berbeda, namun masih menerapkan konsep yang sama.

Game mirip magic chess ini dapat dimainkan melalui smartphone dan ada juga yang khusus untuk PC. Kebanyakan dari game ini juga memiliki induk berupa moba, hal ini sama halnya seperti menciptakan gameplay baru dalam sebuah game yang telah ada.

Berikut enam game mitip magic chess :

1. Arena of Evolution : Red Tides

Game yang dapat di unduh melalui smartphone ini merupakan game tipe auto chess yang dibuat oleh modder auto chess di dota 2. Arena of Evolution : Red Tides memiliki karakter original dan dibalut dengan desain realistis.

2. Auto Chess War

Meskipun masih kurang populer, namun game ini cukup menghibur. Berbeda dari game auto chess pada umumnya yang harus melawan player, dalam game ini player justru akan melawan NPC untuk meningkatkan level.

3. Magic Chess : Bang – Bang

Game yang dikembangkan berdasar hero yang ada di Mobile Legend ini perlu mengunduh permainan Mobile Legend terlebih dahulu untuk menginstalnya. Tidak hanya hero, baik untuk sistem dan equipment dalam game ini juga masih mengikuti game induknya. Game ini akan cocok untuk kalian penggemar game Moba yang populer itu.

Baca juga : Melatih IQ Lewat Game Magic Chess

4. Onmyoji Chess

Sama seperti Mobile Legend, Moba Onmyouji ini juga mengeluarkan game versi auto chess nya sendiri. Bedanya dalam Onmyoji Chess tidak harus menginstal Onmyoji untuk mendapatkannya. Hero hero original dari game moba juga turut disertakan sebagai bidaknya.

5. Dota Underlords

Dikembangkan oleh Valve yang merupakan pengembang Dota 2, game ini juga memungkinkan playernya untuk memainkan karakter dan equipment Dota untuk bidaknya. Perbedaan game ini dari yang di atas adalah, Dota Underlords khusus untuk PC saja.

6. Teamfight Tactics

Gami ini dibuat untuk menyaingi Dota Underlords di ranah PC. League of Legends merupakan induk dari game yang mirip Magic Chess. Salah satu yang membuat game ini menyenangkan adalah sistem siapa cepat dia dapat dalam mengambil karakter.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
AI Ternyata Tak Bisa...
AI Ternyata Tak Bisa Mengalahkan Manusia dalam Permainan Catur
5 Hero Assassin Terkuat...
5 Hero Assassin Terkuat di Mobile Legends Season 32, Pakai Biar Cepat Mythic!
2 Hero Baru Siap Menemani...
2 Hero Baru Siap Menemani Serunya Per-GELUD-an di Game Fight of Legends
5 Hero Mobile Legends...
5 Hero Mobile Legends yang Bisa Counter Hanabi Revamp, Patut Dicoba
Cara Mabar di Super...
Cara Mabar di Super Sus, Game Among Us Remake
Inilah Build Terbaik...
Inilah Build Terbaik Cyno Genshin Impact, Hero Makin Kuat Maksimal
25 ID Sakura School...
25 ID Sakura School Simulator Terbaru, dari Rumah Doraemon hingga BTS
Combo Magic Chess Terbaru,...
Combo Magic Chess Terbaru, Dijamin Damage-nya Sakit Banget!
Dynasty Scrolls, Game...
Dynasty Scrolls, Game RPG Berbasis Kartu, Hadirkan 4 Pahlawan Baru
Rekomendasi
Nurul Arifin Dorong...
Nurul Arifin Dorong Kesejahteraan Prajurit Jadi Prioritas Utama Penguatan Pertahanan Nasional
Menteri Transmigrasi...
Menteri Transmigrasi Audiensi dengan Jajaran iNews Media Group, Ini yang Dibahas
Konsisten Tumbuh Double...
Konsisten Tumbuh Double Digit, Pendapatan Bluebird di Kuartal I 2025 Naik 16%
Berita Terkini
XLSMART Perluas dan...
XLSMART Perluas dan Perkuat Layanan di Jatim, Bali, dan Nusa Tenggara
3 jam yang lalu
Lebih dulu Sunscreen...
Lebih dulu Sunscreen atau Moisturizer? untuk Kesehatan Kulit Wajah
4 jam yang lalu
Bagaimana Cara Reset...
Bagaimana Cara Reset HP Oppo yang Lupa Kata Sandi?
5 jam yang lalu
Apa itu fitur Dynamic...
Apa itu fitur Dynamic Island di iPhone?
6 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Redmi...
Cara Mengatasi HP Redmi Fastboot Beserta Penyebabnya
7 jam yang lalu
Cara Mengaktifkan NFC...
Cara Mengaktifkan NFC di iPhone Anda, Gampang Banget!
8 jam yang lalu
Infografis
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Terbesar Iran yang Menggemparkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved