10 Aplikasi Edit Foto iPhone yang Dipakai Selebgram

Jum'at, 06 Mei 2022 - 09:17 WIB
loading...
10 Aplikasi Edit Foto...
Aplikasi Edit Foto iPhone yang Dipakai Selebgram
A A A
JAKARTA - Demam foto atau selfie serta berswafoto adalah hal lumrah saat ini, khususnya dikalangan anak muda. Dengan gadget bermerk iPhone, semakin menambah percaya diri untuk memiliki kualitas foto terbaik ala Selebgram.



Lantas aplikasi edit foto apa saja sih yang digunakan data ini bagi pengguna iPhone?. Agar menghasilkan foto yang ciamik hingga tren ala Selebgram, berikut 10 aplikasi yang dirangkum oleh Celebrities dari berbagai sumber.

1. Fotograf

Salah satu aplikasi edit foto yang bernuansa klasik, pengguna iPhone bisa memilih Fotograf. Adanya efek-efek klasik, memberikan keunikan dari aplikasi edit foto satu ini.

Menariknya lagi, aplikasi ini bisa diunduh secara gratis melalui App Store. Dengan ragam pilihan filter menarik yang ditawarkan Fotograf, maka bisa berkreasi lebih leluasa sesuai kebutuhan anda.

2. Face Tune

Aplikasi nomor dua yang kerap digunakan bagi pengguna iPhone dengan foto kualitas ala Selebgram. Di mana, hasil foto bisa diedit secara detail dengan bisa menutup jerawat hingga warna rambut atau uban,dll.

Aplikasi edit foto khusus pengguna iphone ini, ternyata tenar dikalangan artis korea sangat direkomendasikan untuk kebutuhan foto wajah. Bahkan bisa membeli aplikasi ini dengan harga kisaran $3,99.

3. Adobe Lightroom CC
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
10 Rekomendasi Aplikasi...
10 Rekomendasi Aplikasi Jual Properti Terbaik
Rekomendasi Aplikasi...
Rekomendasi Aplikasi Lari dan Jogging untuk Android
Cara Menghapus Aplikasi...
Cara Menghapus Aplikasi Bawaan HP Android: Bebaskan Ruang, Maksimalkan Performa!
SafetyCore Fitur untuk...
SafetyCore Fitur untuk Menangkal Konten Berbahaya Diperkenalkan
Greenlab Luncurkan GISIS,...
Greenlab Luncurkan GISIS, Sistem Manajemen Laboratorium Terintegrasi Pertama
Cara Mudah dan Cepat...
Cara Mudah dan Cepat Top Up Diamond di Situs topupff.org
Google Play Store Akan...
Google Play Store Akan Bersih-bersih Aplikasi Berbagi
OurWorlds Teknologi...
OurWorlds Teknologi untuk Hadirkan Kembali Sejarah dan Budaya Masa Lalu
Rekomendasi
Kisah Pesepak Bola Balikpapan...
Kisah Pesepak Bola Balikpapan Raih Impian di Tengah Keterbatasan
Bank Jatim Catatkan...
Bank Jatim Catatkan Laba Bersih Terbesar di Antara BPD
Prudential Syariah Beri...
Prudential Syariah Beri Asuransi Gratis bagi 100 Pengemudi Ojol Perempuan
Berita Terkini
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
1 jam yang lalu
Tak Mau Tergerus Zaman,...
Tak Mau Tergerus Zaman, Koran Italia Terbitkan Edisi AI
1 jam yang lalu
Ilmuwan Ungkap Bab Tersembunyi...
Ilmuwan Ungkap Bab Tersembunyi dalam Evolusi Manusia
5 jam yang lalu
10 Rekomendasi Aplikasi...
10 Rekomendasi Aplikasi Jual Properti Terbaik
5 jam yang lalu
Intip Strategi Brilian...
Intip Strategi Brilian Huawei Pimpin Inovasi Smartphone Lipat Terkini!
6 jam yang lalu
Telkomsel Akselerasi...
Telkomsel Akselerasi Lebih dari 200 BTS 5G di Surabaya, Kecepatan Maksimum Tembus 480 Mbps
6 jam yang lalu
Infografis
Muhammadiyah Masuk 10...
Muhammadiyah Masuk 10 Organisasi Keagamaan Terkaya di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved