GoPro Hero10 Black Dibanderol Rp8,5 Juta, Ini Fitur Baru dan Spesifikasi Lengkapnya

Rabu, 03 November 2021 - 21:05 WIB
loading...
A A A
4. Fitur penstabil video HyperSmooth 4.0 lebih baik dan jauh lebih stabil. Bisa menjaga video tetap horizontal hingga kemiringan 45 derajat, naik dari 27 derajat versi sebelumnya.

5. Resolusi foto meningkat jadi 23 MP, diklaim lebih baik di low light.

6. Lebih mudah mengunggah konten ke cloud, bahkan saat charging.

7. Algoritma local tone mapping (LTM) dan 3D noise reduction (3DNR) diklaim membuat foto dan video lebih detil, realistis, dan kontras akurat bahkan di pencahayaan rendah.

8. 3 cara transfer konten, lewat cloud, wireless offload, dan transfer lewat kabel di ponsel.

9. Lens cover baru, dengan desain yang lebih tahan air.



10. Fitur lainnya, baterai 1.720mAh Battery, Voice Control dengan 13 perintah, 3 mikropon merekam Stereo + RAW Audio, dan tahan air 10 meter.
(dan)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1265 seconds (0.1#10.140)