Cara Mudah Membuat Password Super Aman

Minggu, 16 Mei 2021 - 15:05 WIB
loading...
Cara Mudah Membuat Password...
Banyak pengguna internet yang malas membuat password rumit, karena mudah lupa. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Banyak yang malas membuat password atau kata sandi aman, padahal kata sandi lemah dan mudah ditebak adalah sumber petaka. Apalagi, jika berhubungan dengan layanan keuangan dan data pribadi.

Ada alasan mengapa password harus memiliki kriteria tertentu adalah untuk menghindari serangan yang disebut Brute Force Attack. Serangan brute force adalah upaya mendapatkan akses sebuah akun dengan menebak username dan password yang digunakan.


Dengan memberikan semakin banyak kombinasi huruf, angka, dan simbol, maka semakin sulit dibobol. Berikut adalah beberapa kriteria password yang baik:
1. Memiliki 8-30 karakter
2. Memiliki satu huruf besar/kapital
3. Memiliki angka
4. Menggunakan simbol

Sayangnya, banyak pengguna internet yang malas membuat password rumit, karena mudah lupa.

Nah, Android Developer Anang Kurniawan memiliki metode unik untuk membuat kata sandi yang aman. Metodenya sebenarnya sederhana, tapi efektif.
Pertama, Anda membaut satu kode rahasia yang terdiri dari huruf dan angka. Lalu, kombinasikan kode tersebut dengan inisial aplikasi. Lalu, kombinasikan lagi dengan waktu/periode untuk membuat password. Begini contohnya:

- Kode rahasia Anda: “Lontong123”

- Tambahkan special characters atau simbol: “@”

- Tambahkan insial aplikasi: Facebook “f”

- Waktu pembuatan password (dalam semester) = “1-2021”

- Maka password Anda adalah = “Lontong123@f12021”
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Salah Filter Kata Sandi...
Salah Filter Kata Sandi Facebook, Meta Didenda Rp1,5 Triliun
Serangan Bug Hapus 15...
Serangan Bug Hapus 15 Juta Password, Google Minta Maaf 
10 Miliar Kata Sandi...
10 Miliar Kata Sandi Bocor, Ini 7 Cara untuk Mencegah Data Tetap Aman
10 Miliar Kata Sandi...
10 Miliar Kata Sandi Data Penting di Seluruh Dunia Bocor!
Server PDN Gunakan Password...
Server PDN Gunakan Password Admin#1234, Ahli Ungkap Cara Bikin Password Aman
Server PDN Gunakan Password...
Server PDN Gunakan Password Admin#1234, Kaspersky: Admin dan 12345 Kata Sandi Paling Mudah Ditebak
Ahli Ungkap Kata Sandi...
Ahli Ungkap Kata Sandi yang Mudah Dibobol dalam Waktu 60 Detik
Bagaimana Cara Melihat...
Bagaimana Cara Melihat Kata Sandi Tersimpan di Android?
Google Berencana Hilangkan...
Google Berencana Hilangkan Kata Sandi untuk Menjamin Keamanan Data
Rekomendasi
Berdalih untuk Melindungi,...
Berdalih untuk Melindungi, AS Ingin Miliki Pembangkit Listrik Ukraina
Jay Idzes Jelang Timnas...
Jay Idzes Jelang Timnas Indonesia vs Australia: Berjuang dengan Warna yang Sama!
Kisah Gajah Mada Emosi...
Kisah Gajah Mada Emosi hingga Susun Strategi Bunuh Pimpinannya
Berita Terkini
Astronot NASA Kembali...
Astronot NASA Kembali ke Bumi setelah 9 Bulan di Luar Angkasa
4 jam yang lalu
Bawa Oppo Reno13 Jadi...
Bawa Oppo Reno13 Jadi HP Pertama dengan Fotografi Bawah Air Tanpa Casing
10 jam yang lalu
Samsung Galaxy S25 Series:...
Samsung Galaxy S25 Series: Pelopor Teknologi Hijau, Kobalt Daur Ulang Jadi Andalan!
10 jam yang lalu
Power Bank Natrium-Ion:...
Power Bank Natrium-Ion: Lebih Ramah Lingkungan, Lebih Aman, Lebih Tahan Lama dari Lithium-Ion!
12 jam yang lalu
Uji Ekstrem Oppo A5...
Uji Ekstrem Oppo A5 Pro: Tak Takut Air, Benturan, atau Suhu Ekstrem!
15 jam yang lalu
Danau Baikal: Saksi...
Danau Baikal: Saksi Bisu Evolusi Bumi, Danau Tertua, Terdalam, dan Terkaya Kehidupan!
19 jam yang lalu
Infografis
Waswas Perang Dunia...
Waswas Perang Dunia III, Ini Cara Bertahan dari Serangan Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved