Update One UI 3 Bikin Samsung Galaxy Tab S7& S7+ Bisa Lakukan Hal Keren Ini

Jum'at, 26 Februari 2021 - 10:22 WIB
loading...
Update One UI 3 Bikin...
Seri tablet premium Samsung Galaxy Tab S7 dan Tab S7+ Tersedia dalam tiga warna: Mystic Black, Mystic Bronze, Mystic Silver, Tab S7 dan S7+.
A A A
JAKARTA - Samsung resmi mengumumkan kehadiran software update One UI 3 bagi Galaxy Tab S7 dan S7+ agar pengguna bisa mengoptimalkan tablet saat Tab S7 digunakan bersama-sama dengan Galaxy S21 Series dan Galaxy Buds Pro.

Product Marketing Professional Samsung Electronics Indonesia Elvira Dwi Anggraeni mengatakan, perangkat mobile, termasuk tablet, menjadi pendukung utama di masa New Normal.

BACA JUGA: 6 Hal yang Bisa Dilakukan di Motoplex Gaia Moto Antasari

Samsung Galaxy Tab S7 dan S7+ ditargetkan untuk mendukung gaya hidup produktif sekaligus fun. Karena bisa bekerja dengan Samsung Dex maupun S Pen dengan 9ms latency, juga menikmati streaming serial terbaru pada layar Super AMOLED dengan 120 Hz refresh rate, HDR 10+, dan ditenagai prosesor Snapdragon 865+,” bebernya.

Nah, software update One UI 3 ternyata memiliki banyak fitur baru. Yakni, untuk memudahkan Tab S7 dan S7+ digunakan bersama-sama dengan Galaxy S21 dan Galaxy Buds Pro.

Berikut penambahan fungsi yang dapat dinikmati pengguna Galaxy Tab S7 dan S7+ setelah melakukan software update ke One UI 3:
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bocoran Galaxy Tab S8...
Bocoran Galaxy Tab S8 Ultra Justru Nongol di Website Resmi Samsung
Layar Galaxy Tab S7...
Layar Galaxy Tab S7 FE 5G Bisa Disambung ke Laptop, Begini Caranya!
Menikmati Gim Receh...
Menikmati Gim Receh tapi Bikin Nagih di Layar Lebar Samsung Galaxy Tab A7
Ini Spesifikasi Galaxy...
Ini Spesifikasi Galaxy Tab A7, Tablet Samsung yang Cuma Rp5 Jutaan
Unboxing Galaxy Tab...
Unboxing Galaxy Tab S7, Bisakah Jadi Pembunuh iPad Pro?
Galaxy Tab S6 Lite Membuat...
Galaxy Tab S6 Lite Membuat Belajar Online Anak Menyenangkan
Rekomendasi
5 Fakta Terburuk Manchester...
5 Fakta Terburuk Manchester United Musim Ini: Puncak Nestapa Setan Merah
Irjen Pol Rudi Darmoko...
Irjen Pol Rudi Darmoko Dimutasi Jadi Kapolda NTT, Ini Empat Pendahulunya sejak 2020
Pangeran William Minta...
Pangeran William Minta Bantuan Pemerintah untuk Singkirkan Harry-Meghan dari Garis Suksesi
Berita Terkini
Cek Cara Mendapatkan...
Cek Cara Mendapatkan Potongan Rp7.000 untuk Bayar Listrik dan Paket Data di Aplikasi Moxa
Spesifikasi dan Fitur...
Spesifikasi dan Fitur Redmi A5, HP Sejutaan Paling Layak Beli di 2025?
Melawan Hipnotis Algoritma,...
Melawan Hipnotis Algoritma, Gen Z Lebih Suka dengan Teknologi Klasik
Call of Duty: Warzone...
Call of Duty: Warzone Mobile Tidak Lagi Didukung Activision
Timbulkan Kontroversi,...
Timbulkan Kontroversi, Grok Dikabarkan Gandeng Microsoft
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Kuota Utama XL, Apakah Bisa?
Infografis
Hindari 5 Makanan Ini...
Hindari 5 Makanan Ini saat Buka Puasa, Bisa Bikin Maag Kambuh
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved