Ini 8 Alasan Membeli Samsung Galaxy S21+

Rabu, 20 Januari 2021 - 15:05 WIB
loading...
A A A
Banderol Rp16 juta dan Rp17 juta untuk Galaxy S21+ terbilang berada ditengah-tengah dibanding S21 Ultra dan S21 biasa.

2. Kepraktisan
Ini 8 Alasan Membeli Samsung Galaxy S21+

Galaxy S21+ memiliki ketebalan 7,8 mm juga relatif nyaman digenggam. Ukuran layar 6.7 inci juga tetap terasa besar. Tapi, dalam pemakaian lama tidak melelahkan karena bezelnya tipis. Ini tergantung dari preferensi konsumen. Ada yang memang suka dengan layar masif, ada juga yang tidak terlalu suka.

3. Layar
Ini 8 Alasan Membeli Samsung Galaxy S21+

Galaxy S21+ menggunakan layar edge-to-edge Dynamic AMOLED 2X Infinity-O 6,7 inci. Minusnya, memang layarnya belum 4K. Masih Full HD+. Padahal, semua produk Galaxy S20 sudah menggunakan Dynamic AMOLED 2X Quad HD+ atau 4K.

Bedanya, layar Galaxy S21 yang punya refresh rate 120Hz otomatis dapat menyesuaikan frekuensi gambar berdasarkan konten yang dilihat. Misalnya membaca 10 Hz, menonton video 50-60 Hz. Sehingga lebih irit.

Ada juga teknologi Comfort Shield untuk melindungi mata dari Blue Light yang dapat secara otomatis menyesuaikan berdasarkan waktu, konten yang dilihat, dan waktu tidur.



4. Exynos 2100
Ini 8 Alasan Membeli Samsung Galaxy S21+

Setara dengan Snapdragon 888, Exynos 2100 lebih cepat. Menggunakan arsitektur 5nm, klaimnya lebih hemat 10% dibanding Exynos 990 yang 7nm. Lalu, peningkatan 30% pada performa multi-core. Arm Mali-G78 juga mendukung API terbaru seperti Vulkan dan OpenCL, meningkatkan performa grafik hingga lebih dari 40%.

5. Kamera
Ini 8 Alasan Membeli Samsung Galaxy S21+

Ada tiga kamera di bagian belakang Galaxy S21+. Kamera pertama 12MP (wide-angle), f/1.8, 1/1.76″, 1.8µm, OIS, Dual Pixel AF.

Lalu, kamera kedua 12MP (ultra-wide-angle), f/2.2, 120° FoV, 1/2.55″, 1.4µm, Fixed Focus.

Kamera ketiga 64MP (telephoto), f/2.0, 1/1.76″, 0.8µm, PDAF, OIS.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bocoran Galaxy S22 Ultra,...
Bocoran Galaxy S22 Ultra, Ada S-Pen dan Tidak Ada Bingkai Kamera
Lewat SmartThings, Galaxy...
Lewat SmartThings, Galaxy S21 5G Bisa Kendalikan AC, TV, hingga Mobil
Komparasi Ponsel Flagship...
Komparasi Ponsel Flagship 2021: Xiaomi Mi 11 vs iPhone 12 Pro vs Galaxy S21+ 5G
Ini Fitur Baru Samsung...
Ini Fitur Baru Samsung Galaxy S21 Series 5G Setelah Update Software
5 Alasan Galaxy S21...
5 Alasan Galaxy S21 Ultra 5G Jadi Pilihan Sineas untuk Bikin Film Pendek
Ini Hal Keren yang Bisa...
Ini Hal Keren yang Bisa Dilakukan Ponsel 5G Setelah Jaringan 5G Aktif di Indonesia
Cara Melacak Ponsel...
Cara Melacak Ponsel Hilang dengan SmartThings Find di Samsung Galaxy S21 Series 5G
Bug Pembaruan OS di...
Bug Pembaruan OS di Galaxy S21 Series Bikin Ponsel Boros Baterai
Tiga Cara Beli Samsung...
Tiga Cara Beli Samsung Galaxy S21 5G Series dengan Diskon Paling Gede!
Rekomendasi
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
Perkuat Ketahanan Pangan...
Perkuat Ketahanan Pangan Nasional, Perum BULOG Siap Dukung Koperasi Merah Putih
Audiensi dengan Kompolnas,...
Audiensi dengan Kompolnas, Serdik Sespimmen 65 Ingin Perdalam Wawasan Kepemimpinan
Berita Terkini
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
2 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
3 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
5 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
6 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
14 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
21 jam yang lalu
Infografis
Alasan Sekutu NATO Menyesal...
Alasan Sekutu NATO Menyesal Beli Jet Tempur Siluman F-35 AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved