Inilah Aplikasi Berguna di Smartphone yang Jarang Diketahui Manfaatnya

Jum'at, 01 Januari 2021 - 15:15 WIB
loading...
Inilah Aplikasi Berguna di Smartphone yang Jarang Diketahui Manfaatnya
Jika di optimalkan, banyak aplikasi di smartphone seperti Google Play Music berdampaknya cukup besar dalam keseharian.
A A A
JAKARTA - Ada banyak aplikasi di ponsel pintar yang sebenarnya memberikan manfaat besar bagi pengguna. Hanya saja, banyak yang tidak sadar, tidak tahu, atau tidak bisa menggunakannya. Padahal, jika di optimalkan, dampaknya cukup besar dalam keseharian. Apa saja?

1. Quick Reboot
Inilah Aplikasi Berguna di Smartphone yang Jarang Diketahui Manfaatnya

Dari namanya pasti sudah bisa ditebak jika aplikasi ini mampu memprosen restart atau reboot menjadi lebih cepat tanpa tombol start. Selain itu, aplikasi ini juga bisa membuat pengguna masuk ke recovery mode, download mode, dan screenshot.

Meski fungsinya sangat lengkap, ternyata Quick Reboot jarang digunakan. Alasan mungkin karena aplikasi ini meminta smartphone untuk di-root terlebih dahulu.

Baca Juga: password secara aman
Keunggulan lain yang mungkin hanya dimiliki oleh Dashlane adalah aplikasi yang satu ini bisa digunakan untuk mengetahui aplikasi apa saja yang pernah digunakan dengan menggunakan password.

3. Google Play Music

Aplikasi ini memiliki tampilan yang berbeda dengan aplikasi yang memiliki fungsi sejenisnya. Tapi, alasan para pengguna enggan menggunakan aplikasi buatan Google ini karena mereka tidak tahu sudah ada aplikasi ini sebelumnya.

Maka dari itu, para pengguna smartphone lebih memilih menggunakan aplikasi pemutar musik bawaan dibandingkan harus menggunakan Google Play Music.

BACA JUGA: Begini Tips Agar Milenial Nyaman Berinvestasi lewat Digital

4. Parallel Space
Inilah Aplikasi Berguna di Smartphone yang Jarang Diketahui Manfaatnya

Di awal kemunculannya, aplikasi ini ternyata banyak yang menggunakannya karena berfungsi untuk membuat aplikasi ganda. Jadi, pengguna bisa memiliki dua aplikasi misalnya WhatsApp dalam satu hp dengan nomor yang berbeda.

Seiring berjalannya waktu, para vendor smartphone juga sudah menyematkan fitur untuk menggandakan aplikasi yang bahkan jauh lebih mudah karena pengguna tinggal mengklik dan menentukan aplikasi mana yang ingin digandakan.

Pada akhirnya, Parallel Space sudah ditinggalkan dan mungkin sekarang sudah tidak ada orang yang menggunakannya ketika membeli smartphone keluaran terbaru. Ditambah sering adanya iklan dan tidak berfungsi di smartphone tertentu.
(dan)
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1678 seconds (0.1#10.140)