Ethereum dan Bitcoin Kembali Naik Daun, Aset Kripto Diprediksi Melonjak pada 2025

Rabu, 08 Januari 2025 - 16:16 WIB
loading...
Ethereum dan Bitcoin...
Ethereum dan Bitcoin Kembali Naik Daun. FOTO/ DOK PLUANG
A A A
JAKARTA - Pasar kripto bersiap menyambut tahun 2025 setelah melewati tahun 2024 yang gemilang. Bahkan Bitcoin diproyeksikan kembali menyentuh level all time high (ATH) pada 2025 setelah pada Desember 2024 menyentuh level psikologis USD100.000.



Harga Bitcoin tampak kembali menyentuh level tertingginya pada 11 Desember 2024 yakni di angka USD101.626.

Hal ini terjadi setelah data Indeks Harga Konsumen (IHK) Amerika Serikat periode November 2024 mengalami kenaikan 0,1 poin persentase ke angka 2,7% year on year/yoy. Angka ini lebih tinggi dibandingkan periode Oktober yang tumbuh 2,6% yoy.

Oleh karenanya Pluang, aplikasi investasi dan trading multi-aset ternama di Indonesia,mengumumkan peluncuran Crypto Futures (Futures Kripto).

Langkah signifikan ini menghadirkan dimensi baru dalam perdagangan aset kripto di tanah air, melalui PT PG Berjangka yang beroperasi dengan lisensi resmi dan diawasi oleh Bappebti.

“Peluncuran Crypto Futures menjadi milestone yang krusial dalam membantu masyarakat Indonesia memaksimalkan strategi investasi dan cara trading mereka,” ujar Claudia Kolonas, Co-Founder dan CEO Pluang.

Seperti trading saham, trading kripto adalah aktivitas jual beli cryptocurrency dengan tujuan mendapatkan hasil dari perubahan harga. Seperti diketahui, kripto akhir-akhir ini sedang menikmati momentum bull-run ditandai dengan harga bitcoin yang telah menyentuh 1,6 Miliar Rupiah pada awal tahun 2025.

Crypto Futures sendiri adalah kontrak derivatif yang memungkinkan trader memprediksi pergerakan harga aset kripto tanpa harus memiliki aset dasarnya.

Pluang menawarkan Crypto Futures kontrak perpetual, alias kontrak yang tidak memiliki tanggal kadaluwarsa, dan memungkinkan pengguna untuk mengambil posisi long maupun short.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tahun 2025 Diprediksi...
Tahun 2025 Diprediksi Kripto Akan Membuat Banyak Orang Kaya Mendadak
Korsel Tuduh Korut Mencuri...
Korsel Tuduh Korut Mencuri Miliaran Uang Kripto Ethereum
Donald Trump Siap Luncurkan...
Donald Trump Siap Luncurkan Kripto World Liberty Financial
Fitur dan Keamanan Data...
Fitur dan Keamanan Data Jadi Faktor Gen Z Memilih Bank Digital
Anti Phishing Bertransaksi...
Anti Phishing Bertransaksi Digital BPD lewat MNC Bank
Incar Pekerja Asing...
Incar Pekerja Asing hingga UMKM, Startup Ini Permudah Layanan Kirim Uang ke Luar Negeri
Cara Menggunakan Paylater...
Cara Menggunakan Paylater yang Aman Tanpa Ribet
3 Teknologi Digital...
3 Teknologi Digital yang Digunakan UMKM untuk Transaksi Non-Tunai
Iran dan Rusia Kompak...
Iran dan Rusia Kompak Pakai Teknologi Ini untuk Lawan Barat
Rekomendasi
Cobain 3 Takjil Hits...
Cobain 3 Takjil Hits TikTok di #NgabuburitBarengMursid, Buka Puasa Makin Seru
3 Potret Cantik Sarah,...
3 Potret Cantik Sarah, Kakak Mees Hilgers yang Nonton Timnas Indonesia Langsung di GBK
Penjualan Tesla Anjlok...
Penjualan Tesla Anjlok 49% di Eropa Saat Pasar Mobil Listrik Tumbuh, Apa Penyebabnya?
Berita Terkini
Meta AI Sudah Terintegrasi...
Meta AI Sudah Terintegrasi di WhatsApp, Facebook, dan Instagram, Ini Cara Memakainya!
4 jam yang lalu
Merekam Momen Lebaran...
Merekam Momen Lebaran Bikin HP Penuh? Ini Solusi Amankan Kenangan di Hari Raya Idul Fitri!
4 jam yang lalu
Harga dan Spesifikasi...
Harga dan Spesifikasi HP dan Tablet Murah Rp1 Jutaan Redmi A5 dan Redmi Pad SE 8.7
5 jam yang lalu
Nvidia Gemetar, Perusahaan...
Nvidia Gemetar, Perusahaan Milik Jack Ma Berhasil Kembangkan Model AI Lebih Murah Gunakan Chip Huawei
5 jam yang lalu
Ramadan dan Lebaran...
Ramadan dan Lebaran Makin Istimewa bersama HONOR X9c 5G dan HONOR Pad 9
10 jam yang lalu
Ekspresi Cinta Ramadan...
Ekspresi Cinta Ramadan dengan HUAWEI Mate X6, Hadiah Premium Penuh Makna
11 jam yang lalu
Infografis
Daftar Aset dan Kekayaan...
Daftar Aset dan Kekayaan Organisasi Islam Muhammadiyah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved