6 Cara Mengatasi Alight Motion Tidak Bisa Login Akun, Tidak Ribet

Kamis, 21 September 2023 - 16:27 WIB
loading...
A A A
Data crash menyebabkan salah satu fitur dalam aplikasi ini tidak berfungsi dengan baik. Solusinya, Anda bisa menghapus seluruh datanya agar aplikasi bisa berjalan secara maksimal.

4. Mengupdate Alight Motion

Untuk mengatasi gagal login Alight Motion juga bisa dengan cara mengupdate aplikasinya secara rutin. Hal tersebut bisa dilakukan jika developernya menemukan bug.

Mungkin saja ketika Anda login pada akun Alight Motion, bug ini terjadi pada ponsel Anda bisa mengakibatkan Anda gagal mengakses akunnya. Untuk mengatasinya dengan mengunjungi Playstore, cari aplikasi Alight Motion dan tekan opsi update.

5. Instal Ulang Aplikasi


Jika keempat cara diatas tidak membuahkan hasil, maka cara selanjutnya yaitu dengan menginstal ulang aplikasi Alight Motion. Dengan catatan, semua data yang tersimpan di ponsel bakal hilang.

6. Menghubungi Pihak Developer


Terakhir, Anda juga bisa menghubungi pihak developer jika masalah ini sering terjadi. Anda dapat memintanya agar akun Alight bisa segera dipulihkan seperti sedia kala.

Akan tetapi menghubungi developer itu perlu waktu yang cukup lama dan harus detail dalam penyampaiannya. Caranya, tulislah secara detail dan lampirkan video atau gambar yang menjelaskan masalah yang Anda sedang alami.

Demikian ulasan tentang cara mengatasi Alight motion tidak bisa login pada akun. Dengan mengetahui caranya, Anda dapat menggunakan aplikasi pengeditan ini secara maksimal.
(okt)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1205 seconds (0.1#10.140)