20 Aplikasi VPN Populer di HP, dari Gratis hingga Berbayar

Rabu, 05 Juli 2023 - 10:20 WIB
loading...
A A A
Melalui aplikasi NordVPN, pengguna bisa menikmati privasi dan keamanan jelajah internet secara optimal. Di Play Store, aplikasi ini telah diunduh lebih dari 50 juta kali dan mendapat rating 4,3/5.

3. Turbo VPN

Rilis : 2016
Ukuran : 21 MB

Turbo VPN bisa menjadi pilihan tepat ketika mencari aplikasi VPN di HP. Platform buatan Innovative Connecting ini memiliki sejumlah fitur yang membantu para penggunanya.

Turbo VPN bisa diunduh melalui Google Play Store. Sampai saat ini, aplikasi tersebut tercatat sudah diunduh lebih dari 100 juta kali. Ratingnya pun terbilang bagus, yakni 4,7/5.

4. VPN Master

Rilis : 2014
Ukuran : 16 MB

VPN Master telah diunduh lebih dari 50 juta kali. Selain menawarkan banyak server berbeda, kecepatan yang dihasilkan pun cukup tinggi. Aplikasi ini memiliki rating 4,7/5 di Play Store.

5. Thunder VPN

Rilis : 2017
Ukuran : 5 MB

Dibandingkan aplikasi VPN lain, Thunder VPN memiliki ukuran yang relatif lebih kecil. Meski demikian, aplikasi ini telah diunduh sebanyak 50 juta+ dan mendapat rating 4,7/5 di Play Store.

6. Secure VPN

Rilis : 2018
Ukuran : 4,7 MB

VPN besutan Signal Lab ini memiliki rating yang cukup tinggi di Play Store, yakni mencapai 4,7/5. Dengan ukurannya yang kecil, pengguna tidak perlu khawatir kehabisan penyimpanan.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1294 seconds (0.1#10.140)