Ajaib, iPhone 14 Tetap Berfungsi Normal Setelah 1 Bulan Tenggelam di Bawah Laut

Kamis, 04 Mei 2023 - 15:41 WIB
loading...
A A A
Namun, yang mengejutkan, setelah satu minggu dalam tas berisi garam dan beras untuk menghilangkan kelembapan, ponsel tersebut mulai mengisi daya dan dihidupkan.

Terlepas dari waktu kehilangan pada 21 desember 2023, semuanya tampak berjalan dengan baik. Setelah berhasil membukanya, Dr. Brookins bisa menemukan email pemilik dan menghubunginya untuk mengembalikannya kepada mereka.



“Saya kaget, Satu, bahwa dia menemukannya, jelas, dua, bahwa dia dapat masuk ke telepon, memulihkan video, dan menemukan alamat email saya," ucap Zach Siggelkow.

Zach mengaku bahwa kode keamanannya hanyalah serangkaian angka "1". Jadi, sebenarnya itu bukan kata sandi yang paling sulit untuk dipecahkan.

Sebagai informasi, Apple mengklaim bahwa iPhone 14 bisa bertahan hingga 6 meter di bawah air selama 30 menit, namun iPhone 14 milik Zach telah menghabiskan 33 hari di dasar lautan.

Bahkan, sebelumnya ada sebuah berita tentang iPhone 11 yang sudah satu tahun di dasar danau tapi masihbisaberfungsi.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Cara Mengatasi Memori...
5 Cara Mengatasi Memori iPhone Penuh, Simak dan Coba!
4 Kelebihan dan Kekurangan...
4 Kelebihan dan Kekurangan iPhone 14, Ketahui Sebelum Membeli
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone April 2024, Masih Ada Sisa THR?
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone Bulan November 2023, Mana yang Paling Murah?
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone Oktober 2023 di iBox, Banyak Diskon dan Penurunan Harga
Intip Perbandingan iPhone...
Intip Perbandingan iPhone 15 vs iPhone 14, Tak Cuma Hadirkan Chipset Baru
Banting Harga, Berikut...
Banting Harga, Berikut Tipe iPhone di Bawah Rp5 Juta, Rata-Rata Seri X
Benarkah iPhone Tidak...
Benarkah iPhone Tidak Bisa Dihack? Begini Penjelasannya
Deretan iPhone yang...
Deretan iPhone yang Menggunakan Layar OLED, Apa Saja?
Rekomendasi
Cak Imin Gelar Halalbihalal...
Cak Imin Gelar Halalbihalal di Widya Chandra, Dasco, Raffi Ahmad, hingga Ma'ruf Amin Hadir
Kecelakaan Mobil vs...
Kecelakaan Mobil vs Truk Tangki di Mojokerto: Ibu Hamil Alami Patah Kaki, Evakuasi Berlangsung Dramatis
Dalton Smith Perpanjang...
Dalton Smith Perpanjang Rekor Menang 18-0, Calon Penakluk Juara WBC Alberto Puello
Berita Terkini
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
7 jam yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
10 jam yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
16 jam yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
17 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Spesies Serangga Baru...
Spesies Serangga Baru Ditemukan, Dinamai Singapura
1 hari yang lalu
Infografis
No 1 dari Asia, Berikut...
No 1 dari Asia, Berikut Terowongan Bawah Laut Terpanjang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved