Cara Menggunakan Aplikasi Lokasi Penyamaran di iPhone

Selasa, 22 November 2022 - 20:43 WIB
Nantinya, pada Google Maps pun lokasi sang pengguna iPhone akan berada di tempat tersebut. Untuk menonaktifkan lokasi penyamaran, sang pengguna hanya perlu memuat ulang iPhonenya saja.



Perlu diketahui, pengguna AnyGo akan dikenakan biaya mulai USD13 atau sekitar Rp188 ribu. Nah, ada juga aplikasi lokasi penyamaran lainnya yang gratis, yakni Fakey.



Cara Menggunakan Aplikasi Lokasi Penyamaran Fakey:

1. Buka aplikasi App Store, lalu ketik Fakey - Fake GPS Location Spoof. Unduh aplikasi.

2. Buka aplikasi Fakey, pilih tempat yang ingin dituju.

3. Pilih ikon Play yang tersedia di layar iPhone lalu lokasi keberadaan sang pengguna otomatis berada di tempat yang dipilih sebelumnya.

MG/Afridha Khalila
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More