Cara Menggunakan Layanan Microsoft PC Game Pass, Selama Pratinjau Cuma Rp1.500

Minggu, 03 April 2022 - 05:08 WIB
EA Play juga disertakan dalam layanan ini, menampilkan beberapa waralaba terbesar di dunia termasuk FIFA, Battlefield, The Sims dan Mass Effect. ”PC Game Pass memiliki koleksi game berkualitas tinggi dari beragam studio game. Anggota Xbox Insiders akan mendapat kesempatan pertama merasakannya,” beber Jeremy.



Nah, begini cara menggunakan PC Game Pass:

1. Unduh aplikasi Xbox Insider dari Microsoft Store di Windows.

2. Masuk ke aplikasi dengan akun Microsoft Anda.

3. Buka tab Pratinjau dan bergabunglah dengan PC Game Pass Southeast Asia Market Expansion.

4. Tunggu hingga pendaftaran selesai.

5. Ketika Anda sudah berada di mode pratinjau, buka aplikasi Xbox yang dapat Anda temukan di Microsoft Store dalam Windows jika belum diinstal.

6. Masuk ke aplikasi Xbox dengan akun Microsoft yang sama dengan yang Anda gunakan untuk bergabung dengan PC Game Pass Southeast Asia Market Expansion.

7. Mulai berlangganan PC Game Pass dari dalam aplikasi Xbox.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More