Lebaran Virtual, Ini Cara Bikin Zoom Meeting Bersama Keluarga di Hari Lebaran
Senin, 10 Mei 2021 - 19:00 WIB
Melalui Ponsel Pintar
1. Pastikan Anda dan keluarga Anda sudah mengunduh aplikasi Zoom di ponsel pintar Anda.
2. Klik New Meeting yang ada di pojok kiri atas ponsel pintar Anda.
3. Setelah itu layar akan berpindah ke Start A Metting. Klik tombol Start a Meeting.
4. Layar ponsel akan berpindah dengan video wajah Anda. Saat itu juga akan muncul opsi "Invite Others" yang harus Anda klik.
5. Setelah itu Anda akan melihat menu Invite dan Anda pilih opsi "Copy Invite Link" yang ada di paling bawah opsi.
6. Kirim link yang ada di "Copy Invite Link" ke teman atau keluarga Anda melalui WhatsApp. Berbeda denga versi laptop, undangan melalui ponsel pintar hanya berupa link yang bisa diklik keluarga Anda.
Seperti di versi laptop, Zoom Meeting gratis melalui ponsel pintar juga hanya berlaku satu jam. Jadi bisa jadi saat Anda lagi asyik-asyiknya bersilaturahmi secara virtual link akan mati. Namun Anda bisa mengulanginya sekali lagi dengan mengikuti tahapan di atas.
1. Pastikan Anda dan keluarga Anda sudah mengunduh aplikasi Zoom di ponsel pintar Anda.
2. Klik New Meeting yang ada di pojok kiri atas ponsel pintar Anda.
3. Setelah itu layar akan berpindah ke Start A Metting. Klik tombol Start a Meeting.
4. Layar ponsel akan berpindah dengan video wajah Anda. Saat itu juga akan muncul opsi "Invite Others" yang harus Anda klik.
5. Setelah itu Anda akan melihat menu Invite dan Anda pilih opsi "Copy Invite Link" yang ada di paling bawah opsi.
6. Kirim link yang ada di "Copy Invite Link" ke teman atau keluarga Anda melalui WhatsApp. Berbeda denga versi laptop, undangan melalui ponsel pintar hanya berupa link yang bisa diklik keluarga Anda.
Seperti di versi laptop, Zoom Meeting gratis melalui ponsel pintar juga hanya berlaku satu jam. Jadi bisa jadi saat Anda lagi asyik-asyiknya bersilaturahmi secara virtual link akan mati. Namun Anda bisa mengulanginya sekali lagi dengan mengikuti tahapan di atas.
(wsb)
Lihat Juga :
tulis komentar anda