Kecepatan Internet di Indonesia Masih Cupu, Ada di Urutan 121

Minggu, 21 Februari 2021 - 17:46 WIB
Provider tercepat sepanjang Q3-Q4 2020 adalah Biznet dengan skor kecepatan 33.99 Mbps, kedua MyRepublic 33.20 Mbps, ketiga First Media 14.82 Mbps, dan Telkom 14.74 Mbps.



Kemudian dari kota yang memiliki jaringan internet Fix Broadband tercepat adalah Jakarta, unduh 28.86 Mbps dan unggah 20.28 Mbps. Kedua Bekasi, unduh 24.79 Mbps dan unggah 16.30 Mbps. Ketiga Depok, unduh 23.56 Mbps dan unggah 10.51 Mbps.

Di posisi keempat ada Palembang, kecepatan unduhnya 23.32 Mbps dan kecepatan unggah 12.03 Mbps. Kelima Semarang, unduh 22.94 Mbps dan unggah 17.32 Mbps.
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More