Layanan WaaS Doku Bikin Mudah UMKM Mengelola Arus Kas dan Transaksi Keuangan

Rabu, 24 Januari 2024 - 14:10 WIB


b. Sebagai E-wallet Konsumen

Disini, fungsi WaaS membuat fitur e-money bisa ditambahkan di aplikasi merchant. Dampaknya, pelanggan bisa melakukan sejumlah top up dan bertransaksi pada platform merchant tersebut.

Coda, marketplace konten game yang banyak diminati gamer di Indonesia, menerapkan teknologi embedded wallet. Dampaknya, pelanggan Coda dapat nyaman mengisi saldo untuk kemudian membeli berbagai konten game di platform mereka.

“Layanan WaaS ini memberi banyak pilihan, kenyamanan, juga keamanan. Ini penting saat melayani pelanggan,” beber Mukul Chawla, Managing Director, Global Partnerships,APACCOda.
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More