Microsoft Hadirkan Smartphone Berbasis Window 10

Sabtu, 28 Maret 2015 - 20:14 WIB
Microsoft Hadirkan Smartphone...
Microsoft Hadirkan Smartphone Berbasis Window 10
A A A
WASHINGTON - Setelah mengumumkan berbagai perangkat yang terintergasi Windows 10 pada bulan lalu, Microsoft kembali menghadirkan untuk ponsel terbarunya.

Menurut informasi yang beredar perusahaan multinasional tersebut, telah memperluas dan mengungkapkan generasi smartphone berikutnya dengan sistem operasi Windows 10.

Direktur Management Program Windows, Gabriel Aul mengatakan, Microsoft sedang berada di tengah-tengah pengujian Windows 10 untuk ponsel-ponsel Lumia yang akan diaplikasikannya.

"Kami meninjau semua jenis produk untuk menghadirkan pengalaman hebat ini kepada pengguna yang menggunakan beragam perangkat," tulisnya dalam sebuah posting blog update Windows 10 technical preview seperti dikutip dari Neowin, Sabtu (28/3/2015).

Handset ini dikabarkan akan mendukung System on a Chip (SoC) terbaru. Itu berarti akan ada smartphone Windows 10 yang memiliki prosesor Qualcomm Snapdragon 810 dan Intel Cherry Trail-based Atom.

Windows 10 akan menampilkan ukuran layar dari 3 inci hingga 7 inci, namun untuk spesifikasi lain saat ini masih belum dibeberkan oleh perusahaan.

Perihal rilis, masih belum tertera kapan tanggal yang tepat. Sebab handset ini, masih dalam tahap pengujian yang dilakukan Aul dan tim guna menjamin suksesnya ponsel berbasis Windows 10 sebelum diluncurkan ke publik.
(dmd)
Berita Terkait
Kurang Nendang, Peramban...
Kurang Nendang, Peramban Microsoft Edge Dibekali Dua Fitur Baru
Microsoft Luncurkan...
Microsoft Luncurkan Versi Terbaru Teams, Ini Fitur-fiturnya
10 Cara Mengatasi Microsoft...
10 Cara Mengatasi Microsoft Excel Tidak Bisa Dibuka, Mudah Diikuti!
Microsoft Siap Mengakhiri...
Microsoft Siap Mengakhiri Aplikasi Paint 3D pada November 2024
Biar Tidak Ganggu, Ini...
Biar Tidak Ganggu, Ini Cara Cepat Menghilangkan Garis Merah di Word
Tiba-tiba Mati, Microsoft...
Tiba-tiba Mati, Microsoft Lakukan Investigasi
Berita Terkini
3 Cara Mengetahui Lokasi...
3 Cara Mengetahui Lokasi Seseorang Lewat No HP Tanpa Diketahui Pemiliknya
6 jam yang lalu
Kenapa Vaksin TBC M72...
Kenapa Vaksin TBC M72 Bill Gates Diujicoba di Indonesia? Simak Ulasan Lengkapnya
7 jam yang lalu
Lebih Dulu Bumi atau...
Lebih Dulu Bumi atau Matahari? Ini Penjelasan Menurut Sains
8 jam yang lalu
Usai Memukau Dunia,...
Usai Memukau Dunia, HUAWEI WATCH FIT 4 Series Ramping nan Powerful dengan Fitur Sport Ultra dan ECG Siap Hadir di Indonesia
10 jam yang lalu
Terlalu Banyak Pekerjaan...
Terlalu Banyak Pekerjaan Secara Harfiah Bisa Mengubah Otak Anda
11 jam yang lalu
Kenapa Tahun 2025 Sangat...
Kenapa Tahun 2025 Sangat Panas? Ternyata Ini Penyebabnya
13 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved