BlackBerry Passport Raih Sertifikat Paling Kuat

Senin, 11 Agustus 2014 - 12:26 WIB
BlackBerry Passport...
BlackBerry Passport Raih Sertifikat Paling Kuat
A A A
WATERLOO - Menjelang peluncuran BlackBerry Passport September mendatang, perangkat anyar ini memiliki serifikat GCF (Greatest Common Factor) dan telah disetujui oleh FCC (Federal Communications Commission).

Dilansir dari Ubergizmo, Senin (11/8/2014), GCF merupakan Forum Sertifikasi Global, adalah skema sertifikasi independen untuk ponsel dan perangkat nirkabel berdasarkan standar 3GPP dan 3GPP2.

Sertifikat ini didasarkan pada filosofi sekali tes, dapat digunakan di mana saja. Selain itu, produk ini telah sesuai dengan Kriteria Sertifikasi yang meliputi kesesuaian, uji coba lapangan dan persyaratan IOT.

Dari adanya sertifikat itu, dia ats kertas, berbagai hal baik diharapkan pada BlackBerry Passport ini. Mulai dari layar 4.5 inci dengan resolusi 1440 x 1440 yang unik, Snapdragon 800 prosesor quad-core, RAM 3 GB, baterai 3.450 mAh serta BlackBerry 10.3 sebagai sistem operasi pilihan beroperasi di luar kotak.

Di atas kertas pula, tampilan itu menjadikannya BlackBerry paling kuat sampai saat ini. Buat pecinta BlackBerry, harus lebih sabar menunggu kehadirannya pada September mendatang.
(dyt)
Berita Terkait
Hari Ini BlackBerry...
Hari Ini BlackBerry Lawas Resmi Disuntik Mati
Layanan BlackBerry 7.1...
Layanan BlackBerry 7.1 dan 10 Tinggal Menghitung Hari
Akhir Perjalanan BB,...
Akhir Perjalanan BB, OnwardMobility Ogah Produksi BlackBerry 5G
Nasib BlackBerry Sekarang,...
Nasib BlackBerry Sekarang, Nyerah Jualan HP Banting Setir ke Software Keamanan
Sempat Jadi Raja Smartphone...
Sempat Jadi Raja Smartphone Dunia, Harga HP BlackBerry Sekarang Tinggal Segini
BlackBerry Jual Teknologinya...
BlackBerry Jual Teknologinya Rp 8,7 Triliun
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
7 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
11 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
17 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
18 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
19 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
21 jam yang lalu
Infografis
3 Ancaman Terbesar Militer...
3 Ancaman Terbesar Militer AS, Paling Utama Adalah China
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved