Cara Download Video Youtube Full HD Tanpa Aplikasi di HP, Mudah Banget!

Jum'at, 13 Januari 2023 - 18:15 WIB
loading...
A A A
Menggunakan laman Savefrom menjadi alternatif selanjutnya untuk download video YouTube Full HD. Langkahnya sebagai berikut :
- Pertama, buka aplikasi YouTube
- Pilih video yang akan diunduh
- Setelah itu klik "Share" di bagian bawah video
- Pilih "Copy Link"
- Setelah laman disalin, buka laman savefrom.net di browser
- Kemudian, tempel alamat yang sebelumnya telah disalin
- Pilih resolusi 1080p untuk video Full HD
- Tunggulah hingga proses selesai

Baca juga : Cara Download Video YouTube tanpa Aplikasi

3. Melalui 9Convert

Sama halnya dengan Savefrom, 9Convert juga merupakan laman di browser yang menyediakan jasa download video melalui tautan link. Berikut caranya :

- Pertama, buka aplikasi YouTube
- Pilih video yang akan diunduh
- Setelah itu klik "Share" di bagian bawah video
- Pilih "Copy Link"
- Bukalah laman 9Convert di browser
- Lalu, paste link yang telah di copy
- Pilihlah format 1080p untuk kualitas Full HD
- Kemudian, pilih tempat file video akan disimpan
- Tunggulah hingga proses selesai

4. Melaliu Keepvid

Keepvid juga merupakan laman yang menyediakan jasa download video Full HD. Cara yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut :
- Pertama, buka YouTube dan pilih video yang akan di download
- Klik "Share" di bagian bawah video
- Pilih "Copy Link"
- Masuklah ke laman keepvid.site pada browser
- Kemudian, paste link
- Pilih resolusi 1080p
- Pilih "Download" dan tunggu hingga proses selesai

5. Menggunakan Ddownr

Ddownr merupakan penyedia jasa download video online yang dapat diakses melalui browser sama seperti beberapa cara di atas. Berikut langkahnya :

- Bukalah aplikasi YouTube dan menyalin URL video
- Kemudian, buka situs Ddownr melalui browser
- Paste link yang sebelumnya telah disalin
- Pilih resolusi 1080p, kemudian klik "Download"
- Tunggu hingga proses selesai
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1009 seconds (0.1#10.24)