Juara Piala Dunia 2022, Argentina dan Messi Menggema di Medsos

Senin, 19 Desember 2022 - 08:52 WIB
loading...
Juara Piala Dunia 2022,...
Lionel Messi saat mengangkat tropi kemenangan Piala Dunia 2022 di QATAR. FOTO/ IST
A A A
DOHA - Argentina menjadi Juara Piala Dunia 2022 menjadi perbincangan di media sosial khususnya di Twitter, tampil mengerikan di final dengan mengalahkan Prancis lewat adu pinalti 4-2.



Beragam komentar membanjiri lawan Medisos Instagram dan Twitter. Hal ini tak lain karena aksi memukaunya dalam laga kontra Prancis.

Berkat gol Lionel Messi di menit ke-23 (P) dan ke-108, serta gol Angel Di Maria di menit ke-36 membawa Argentina sebagai juaranya.

Karena kemenangan Argentina, Messi trending topik di Twitter hingga pagi hari ini.

"selamat pensiun dengan tenang, raihan trofimu sudah lengkap, thanks for the show, Leo Messi," cuit akun nanang***

"Lengkap sudah deretan gelar diraihnya. Beberapa kali jadi Pemain terbaik dunia Juara Liga Europe, Champions, dan kini juara dunia world cup," cuit akun solakh***

Bahkan pengakuan GOAT Lionel Messi bertebaran di Twitter mulai dari situs resmi Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) hingga mantan presiden Amerika Serikat Barack Obama.

Dalam akun Twitternya, Obama memberikan selamat kepada Messi: ''Selamat kepada Argentina dan GOAT, Lionel Messi, untuk kemenangan Piala Dunia yang menakjubkan.''

Lionel Messi memecahkan tujuh rekor selama turnamen 2022, termasuk pertandingan terbanyak yang dimainkan di Piala Dunia (26), dan menjadi pemain pertama yang mencetak gol di setiap tahap Piala Dunia.

Ini merupakan Piala Dunia yang luar biasa bagi Messi versus Ronaldo. Lionel Messi telah mencetak tujuh gol dan memiliki tiga assist, sementara Cristiano memiliki satu gol dan tidak ada assist.

Lebih dari 3,2 juta cuitan dengan tagar Messi menggema di twitter.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Blokir Konten yang Dicap...
Blokir Konten yang Dicap Berbahaya , X Gugat India
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
210 Juta Orang di Seluruh...
210 Juta Orang di Seluruh Dunia Kecanduan Media Sosial
Pemerintah Indonesia...
Pemerintah Indonesia Kaji Aturan Batas Usia Medsos, Bye-Bye TikTok untuk Anak di Bawah Umur?
SEC AS Gugat Elon Musk...
SEC AS Gugat Elon Musk Terkait Akuisisi Twitter
LinkedIn Siap Kenalkan...
LinkedIn Siap Kenalkan Fitur Medsos, Ini yang Akan Dilakukan Malaysia
Google Siapkan Fitur...
Google Siapkan Fitur Pencegah Pengguna Berlama-lama di Medsos
Logo Berubah, X Siap...
Logo Berubah, X Siap Dilengkapi AI Grok
Dianggap Mengekspos...
Dianggap Mengekspos Data Pengguna, Irlandia Beri Sanksi Meta
Rekomendasi
Pangeran William Berencana...
Pangeran William Berencana Usir Andrew dari Kerajaan saat Jadi Raja Inggris
5 Dampak Buruk Kelebihan...
5 Dampak Buruk Kelebihan Karbohidrat untuk Kesehatan
Aaron McKenna Robohkan...
Aaron McKenna Robohkan Eks Juara Dunia Liam Smith, Perpanjang Rekor Menang 20-0
Berita Terkini
Lempeng Tektonik Berubah...
Lempeng Tektonik Berubah Drastis, Riset Klaim India Mulai Terbagi Jadi Dua
38 menit yang lalu
Mengikuti Selera Pasar...
Mengikuti Selera Pasar dan Tren Kuliner, LG InstaView Tampilkan Kemewahan dan Kepraktisan
45 menit yang lalu
Apple Pindahkan produksi...
Apple Pindahkan produksi iPhone untuk Pasar AS ke India
1 jam yang lalu
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
9 jam yang lalu
Cara Cek RAM di HP vivo,...
Cara Cek RAM di HP vivo, Pengguna Wajib Tahu!
9 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Oppo, Jangan Sampai Keliru!
9 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved