3 Tempat Beli Smartphone yang Tak Bikin Menyesal di Belakang Hari

Selasa, 06 September 2022 - 01:04 WIB
loading...
3 Tempat Beli Smartphone...
Berbelanja di official store yang ada di e-commerce bisa menjadi solusi yang praktis dan mudah bagi pelanggan untuk belanja smartphone. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Perkembangan teknologi yang semakin meningkat, membuat berbagai aktivitas saat ini dilakukan secara offline dan online termasuk membeli barang elektronik seperti smartphone.



Kebutuhan pelanggan akan ponsel pintar untuk berbagai kegiatan, mulai berkomunikasi hingga bekerja, mendorong brand teknologi mengeluarkan produk smartphone dalam beragam jenis dan harga.

Untuk smartphone yang didistribusikan lewat distributor resmi, tentu saja IMEI-nya telah teregistrasi. IMEI yang telah teregistrasi membuat kamu tak perlu lagi takut smartphone milikmu terblokir seandainya peraturan blokir IMEI telah diterapkan pemerintah 100%.

Memang benar kebanyakan smartphone yang dipasarkan lewat distributor non resmi harganya sedikit miring. Tapi, kalau suatu saat terblokir, jadinya kamu malah rugi. Jadi, tentu lebih bijak apabila kamu beli yang sedikit mahal, tetapi aman.

3 tempat beli smartphone resmi dan terpercaya dan untuk kamu kunjungi.

1. iBox

Sudah rahasia umum kalau iPhone merupakan smartphone yang amat digandrungi para pecinta gadget sebab kualitasnya yang dikenal baik dan umurnya yang awet. Buat kamu yang ingin membeli iPhone, iBox merupakan distributor resmi dari Apple yang wajib menjadi destinasi utama kamu.

Dikarenakan produk yang didistribusikan dikirim lewat jalur resmi, harga iPhone yang kamu beli di iBox umumnya akan lebih mahal. Tetapi harga ini sebanding dengan kelebihan yang akan kamu peroleh. Salah satu kelebihannya ada di garansi. Biasanya garansi iBox gampang diproses dan diklaim. Lalu dari segi kualitas, iPhone yang dibeli di iBox sudah dipastikan original dan resmi.

2. Samsung Experience Store
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ganggu Mental Anak,...
Ganggu Mental Anak, Eropa Memperketat Penggunaan HP di Sekolah
Lelaki Ini Punya 3.615...
Lelaki Ini Punya 3.615 Ponsel Edisi Terbatas
Diluncurkan Besok! OPPO...
Diluncurkan Besok! OPPO Reno12 F Series Diuji Kekuatannya dengan Cara Ekstrem
OPPO Reno 12 F Siap...
OPPO Reno 12 F Siap Meluncur di Indonesia, Ini Bocorannya
Aksi Penipuan Merajalela,...
Aksi Penipuan Merajalela, 2 Juta Nomor Ponsel Diblokir
Hadirkan Fitur Baru,...
Hadirkan Fitur Baru, Google Mempermudah Tunanetra Temukan Objek lewat Ponsel
4 Cara Memerpanjang...
4 Cara Memerpanjang Usia Ponsel, Lebih Hemat Uang 
Gerhana Matahari Total,...
Gerhana Matahari Total, Sinyal Jutaan Ponsel Terancam Terganggu
Alasan Utama Gen Z Selalu...
Alasan Utama Gen Z Selalu Menyetel Ponselnya dalam Mode Jangan Ganggu
Rekomendasi
Pembunuh Pria Terbungkus...
Pembunuh Pria Terbungkus Karung dalam Got di Tangerang Ditangkap di Pinang
Pegawai Rumah Sakit...
Pegawai Rumah Sakit Jiwa di Kalbar Disiram Air Keras Orang Tak Dikenal
Ahmad Dhani Dilaporkan...
Ahmad Dhani Dilaporkan ke Bareskrim terkait Dugaan Penghinaan Marga
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
2 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
3 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
4 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
19 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved