Ini Para Kreator OnlyFans yang Ditahan Polisi, Indonesia Paling Banyak

Sabtu, 26 Maret 2022 - 07:36 WIB
loading...
A A A
Saat ini Titus Low bisa keluar penjara setelah mengeluarkan uang jaminan sebesar SGD5.000 atau setara Rp52,7 juta.

2. Nong Khai Nao - Thailand
Ini Para Kreator OnlyFans yang Ditahan Polisi, Indonesia Paling Banyak


Sepasang kekasih di Thailand berurusan dengan kepolisian Thailand karena tuduhan penyebaran konten pornografi. Pasangan yang menggunakan nama akun Nong Khai Nao di OnlyFans itu terpaksa ditangkap karena menyebarkan video "mesra" mereka di situs dewasa itu.

Saat ini keduanya sudah dipenjara selama tiga tahun untuk mempertanggungjawabkan tindakan mereka. Penangkapan keduanya justru bikin geger Thailand karena banyak yang tidak setuju dengan tindakan penangkapan.



3. Dea - Indonesia
Ini Para Kreator OnlyFans yang Ditahan Polisi, Indonesia Paling Banyak


Penangkapan Dea konten kreator OnlyFans di Indonesia tergolong unik. Dea ditangkap setelah tampil di podcast Deddy Corbuzier. Saat itu wanita dari Malang, Jawa Timur mengaku mendapatkan keuntungan finansial yang cukup menggiurkan karena berbagi konten dengan pengikutnya di Only Fans.

Setelah beberapa hari tampil di podcast, pihak kepolisian justru langsung menangkap Dea karena dianggap melakukan penyebaran konten pornografi.

4. Siskaeee - Indonesia
Ini Para Kreator OnlyFans yang Ditahan Polisi, Indonesia Paling Banyak


Penangkapan Siskaeee atau Fransiska merupakan penangkapan yang paling bikin heboh. Siskaeee ditangkap setelah aksinya telanjang dada di bandar udara internasional Yogyakarta bikin heboh jagad maya.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1400 seconds (0.1#10.24)