Wakili Inspirasi Pelanggan, Blibli Pilih BCL Jadi Brand Ambassador

Rabu, 12 Januari 2022 - 18:36 WIB
loading...
Wakili Inspirasi Pelanggan,...
Trend belanja online di Indonesia naik selama masa pandemi. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Cermat dan cerdas dalam berbelanja merupakan kunci untuk menjaga kesehatan finansial. Sebagai e-commerce yang menjadikan kepuasan berbelanja pelanggan sebagai prioritas, Blibli berkomitmen untuk hadir dan menjadi inspirasi bagi pelanggan dalam berbelanja dengan bijak.

Salah satunya dengan memperkenalkan Bunga Citra Lestari yang merupakan sosok perempuan inspiratif dan ibu yang cermat dalam berbelanja dan memenuhi kebutuhan keluarga sebagai brand ambassador Blibli.

Berdasarkan data yang dilansir oleh Kementerian PPPA , di tahun 2021, perempuan merupakan salah satu segmen prioritas untuk mencapai target inklusi keuangan. Saat ini perempuan Indonesia mengalami tren positif dalam literasi dan inklusivitas finansial.



Secara umum, sosok perempuan memiliki peranan penting dalam memastikan kualitas dan prioritas dalam memenuhi kebutuhan harian, terlebih dalam keluarga. Literasi perempuan dalam berbelanja dengan cerdas dipercaya dapat mendukung kesehatan finansial di Indonesia.

Selama 2021, Blibli mencatat beberapa perubahan kebiasaan berbelanja pelanggan, salah satunya adalah peningkatan pembelian produk kebutuhan harian dalam Bliblimart dan beragam produk fesyen dan kecantikan.
Wakili Inspirasi Pelanggan, Blibli Pilih BCL Jadi Brand Ambassador

“Melihat tren ini, kami percaya bahwa e-commerce hingga saat ini masih menjadi solusi dan akan terus menjadi kebiasaan baru bagi pelanggan dalam memenuhi kebutuhan. Blibli berkomitmen untuk senantiasa menghadirkan solusi tepat guna dan inspirasi bagi pelanggan untuk bisa berbelanja dengan bijak. Sejalan dengan komitmen ini, kami bangga memperkenalkan Bunga Citra Lestari merupakan representasi terbaik bagi kami untuk menginspirasi setiap pelanggan untuk berbelanja bijak dan aman di Blibli.” ungkap Zsazsa Kartika, Senior Brand Manager Blibli

Bunga Citra Lestari, Brand Ambassador Blibli mengatakan selama pandemi, belanja online menjadi solusi terbaik untuk memenuhi setiap kebutuhan aku dan keluarga. Dalam berbelanja aku mengutamakan kenyamanan dan kepercayaan untuk produk berkualitas serta pembayaran yang aman.

'' Kehadiran Blibli selama ini menjawab kebutuhan, terlebih ketika aku tiba-tiba mendapatkan inspirasi baking dan untuk membeli bahan-bahan, Bliblimart selalu menjadi andalanku, terlebih dengan pengiriman 2 jam sampai. Aku senang sekali bisa menjadi bagian dari keluarga Blibli dan ikut menginspirasi pelanggan dalam berbelanja bijak, pasti puas, pasti di Blibli.”

Blibli berkomitmen dalam mendukung masyarakat Indonesia untuk berbelanja cermat, melalui setiap inovasi, yang memastikan pengalaman belanja online nyaman, cepat dengan kualitas produk terbaik. Hal ini diwujudkan melalui beragam pelayanan mulai dari 2 Jam Sampai, garansi 100% Original, gratis ongkir, penawaran harga terbaik, pembayaran aman, dan jaminan kualitas sehingga memastikan kepuasan pelanggan ketika berbelanja.

“Kami harap kehadiran Bunga dalam keluarga besar Blibli dapat memberikan inspirasi positif bagi masyarakat Indonesia terlebih pelanggan setia Blibli,” tutup Zsazsa Kartika.

Informasi lebih lanjut dapat dilihat melalui laman kami di blibli.com atau unduh aplikasi Blibli sekarang yang tersedia secara gratis di App Store, Google Play, dan Huawei AppGallery .
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bingung Pilih iPhone...
Bingung Pilih iPhone 16? Panduan Lengkap: Spek, Harga, dan Fitur
TKDN Kelar, Penantian...
TKDN Kelar, Penantian Apple Fanboy Berakhir! iPhone 16 Series Resmi Dijual di Indonesia
Meta Akui Penipuan Belanja...
Meta Akui Penipuan Belanja Online di Musim Liburan Semakin Menggila
Temu: E-commerce dengan...
Temu: E-commerce dengan 850 Juta Pengguna Dilarang di Indonesia!
Taobao Versi Inggris...
Taobao Versi Inggris Menggebrak Pasar Singapura, Perlukah Indonesia Waspada?
Apple Fans Wajib Tahu!...
Apple Fans Wajib Tahu! Begini Cara Klaim Garansi Kerampokan dari Apple
Jadi Incaran Gen-Z!...
Jadi Incaran Gen-Z! Intip Harga Terbaru Iphone 8, 11 Pro dan 13 Beserta Spesifikasinya
Tatyana Bakalchuk, Miliader...
Tatyana Bakalchuk, Miliader Terkaya Rusia yang Bangun Kerajaan E-commerce saat Cuti Melahirkan
9 Rekomendasi Laptop...
9 Rekomendasi Laptop Asus Terbaik dengan Performa Tangguh dan Desain Stylish, Wajib Punya
Rekomendasi
21 Ribu Karyawan Intel...
21 Ribu Karyawan Intel Bakal Kena PHK, Apa Masalahnya?
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
2 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
6 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
12 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
13 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
15 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
16 jam yang lalu
Infografis
Pewaris Kerajaan Inggris...
Pewaris Kerajaan Inggris Pangeran William Jadi Target Drone Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved