POCO X3 Pro Vs POCO X3 GT, Mana yang Harus Dipilih?

Kamis, 14 Oktober 2021 - 14:01 WIB
loading...
A A A
Adapun POCO X3 GT menggunakan layar LCD IPS 6,6 inci FHD+ (1080 x 2400 piksel) dengan refresh rate 120Hz.

Sepintas, memang sulit sekali membedakan kualitas kedua ponsel ini. Hanya saja, jika diperhatikan di tempat gelap, tingkat kecerahan/brightness POCO X3 GT sedikit lebih cerah. Tapi, tidak signifikan, kok.

Beda yang paling terasa adalah POCO X3 GT memiliki pelindung layar Corning Gorilla Glass Victus yang terbaik saat ini. Gorilla Glass Victus digunakan di ponsel premium/flagship yang dibanderol belasan juta rupiah.

3. Kamera
Di atas kertas, berikut perbandingan kamera POCO X3 Pro dan POCO X3 GT:

POCO X3 Pro: Quad camera 48MP, f/1.8, (wide); 8MP, f/2.2, 119˚ (ultrawide); 2MP, f/2.4, (macro); 2MP, f/2.4, (depth).

POCO X3 GT: Triple camera 64MP, f/1.8, 26mm (wide); 8MP, f/2.2, 120˚ (ultrawide); 2MP, f/2.4, (macro).

Nah, dalam pengujian, Sindonews melihat bahwa tangkapan gambar kamera POCO X3 Pro justru terasa lebih natural. Bukan berarti kamera POCO X3 GT tidak bagus. Secara spesifikasi, kamera POCO X3 GT sudah 64 MP dibandingkan POCO X3 Pro yang 48 MP.

Hanya saja, di beberapa kondisi tingkat kontrasnya sedikit berlebihan. Tapi, ini memang masalah selera. Sindonews lebih suka foto yang terlihat natural karena lebih mudah saat di edit.

4. Ketahanan Baterai
Untuk ketahanan baterai, POCO X3 Pro sedikit lebih baik karena mengusung baterai lebih besar. Yakni, Li-PO 5.160 mAh dengan fast charging 33W.

Setelah digunakan selama beberapa pekan, Sindonews merasakan bahwa ketahanan baterai POCO X3 Pro memang lebih baik dibanding POCO X3 GT.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
2 Cara Masuk Fastboot...
2 Cara Masuk Fastboot Mode di Ponsel Poco X3 Pro
Perbandingan Poco X3...
Perbandingan Poco X3 NFC, Poco X3 Pro, dan Poco X3 GT, Masih Menarik di 2023?
Setahun Jadi Brand Independen,...
Setahun Jadi Brand Independen, POCO Siapkan Kejutan di MWC 2022
5 Rekomendasi Game Online...
5 Rekomendasi Game Online Multiplayer untuk POCO X3 GT
Unboxing POCO X Crooz,...
Unboxing POCO X Crooz, Beli Ponsel Bonus Satu Set Skateboard
Begini Cara Membeli...
Begini Cara Membeli POCO Edisi Terbatas Crooz dan Herzven
Mengenal 4 Fitur HyperEngine...
Mengenal 4 Fitur HyperEngine 3.0 di Chipset Dimensity 1100
Syarat untuk Update...
Syarat untuk Update MIUI 12.5 di Ponsel POCO
8 Fitur Baru POCO X3...
8 Fitur Baru POCO X3 GT Setelah Pengguna Update ke MIUI 12.5
Rekomendasi
Wakil PM Malaysia Bersama...
Wakil PM Malaysia Bersama Menko Polkam Bahas Wilayah Perbatasan hingga Terorisme
Dibantu China, Nissan...
Dibantu China, Nissan Bakal Balik ke Rusia
Fedor Gorst Kirim Pesan...
Fedor Gorst Kirim Pesan untuk Pebiliar Muda Indonesia
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
23 menit yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
8 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
21 jam yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved