Antisipasi Penyalahgunaan KTP dengan Watermark

Kamis, 02 September 2021 - 10:11 WIB
loading...
Antisipasi Penyalahgunaan...
ilustrasi KTP dengan Watermark. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Kartu Tanda Penduduk atau KTP menjadi dokumen penting yang kini seringkali digunakan untuk memverifikasi berbagai hal.

Untuk itu perlu dilakukan antisipasi penyalahgunaan scan KTP. Salah satunya dengan memberikan watermark pada KTP. BACA JUGA - Bikin Merinding, Ahli Beberkan Turunan Genetika Varian C.1.2

Penanda ini bisa dilakukan dengan cara di edit secara manual atau ditulis tangan. Watermark yang diberikan bisa di edit secara digital atau ditulis manual dengan tanggal.

Watermark setikdanya harus berisi keterangan tanggal dan kepada siapa scan KTP atau berkas penting lainnya diberikan.

Dikutip dari unggahan Instagram Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) berikut cara membuat watermark pada scan KTP.

1. Foto KTP dengan benar
2.Buka aplikasi edit foto yang ada di ponsel, bisa dengan Phonto, PicArt atau menggunakna Instagram Stories
3. Klik fitur tambahkan tulisan yang ada dalam aplikasi
4. Ketik informasi berupa tanggal scan dan kepentingannya. Contoh: Scan KTP 1-09-2021 untuk verifikasi e-wallet
5. Taruh tulisan di area kosong yang ada di KTP, pastikan tulisan tidak menutupi informasi pentingnya.

Jika diminta langsung foto lewat aplikasi, kamu bisa berikan watermark berupa tulisan di kertas kecil dan tempelkan di KTP atau dokumen lainnya.

Jadi kalau data tersebut disalahgunakan, pemilik KTP bisa tahu siapa pelaku pelanggarannya.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
Bank di Arab Saudi Dilarang...
Bank di Arab Saudi Dilarang Gunakan WhatsApp
Hacker China dan Iran...
Hacker China dan Iran Manfaatkan Chatbot AI Google Gemini untuk Serangan Siber
Pengguna Android Makin...
Pengguna Android Makin Aman, Google Play Protect Langsung Sikat Aplikasi Berbahaya
Heboh, Hacker China...
Heboh, Hacker China Berhasil Curi Data dan Sadap Jutaan Warga Amerika!
Hacker Jahil Berulah,...
Hacker Jahil Berulah, Maskapai Japan Airlines Jadi Korban: Sistem Lumpuh, Penerbangan Ditunda
iPhone Sulit Dibobol,...
iPhone Sulit Dibobol, Tim Cook Beberkan Penyebabnya
CISA Beri Panduan AS...
CISA Beri Panduan AS Lawan Mata-mata Siber dari China
Selfie dengan KTP Bisa...
Selfie dengan KTP Bisa Bikin Bangkrut? Ini Faktanya!
Rekomendasi
Pekan Frankofoni 2025:...
Pekan Frankofoni 2025: Sampaikan Pendapatmu!
Bersaing di Pasar Otomotif,...
Bersaing di Pasar Otomotif, Ini Cara Jitu BAIC Indonesia Pikat Konsumen
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
2 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
2 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
2 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
3 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
3 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
7 jam yang lalu
Infografis
10 Negara dengan Anggaran...
10 Negara dengan Anggaran Pertahanan Tertinggi pada 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved