Ini Alasan Tablet Huawei MatePad 11 Terjual 2 Ribu Unit Sehari

Kamis, 19 Agustus 2021 - 15:05 WIB
loading...
A A A
Multitasking
MatePad 11 mendukung Multi-Window untuk mengerjakan berbagai tugas bersamaan. Pengguna bisa mengaktifkan dock Multi-Window dan membuka hingga empat jendela aplikasi di layar tablet. Fitur ini sangat membantu untuk menyusun laporan atau proposal.

Selain itu, Multi-screen Collaboration membantu menggunakan laptop dan tablet untuk menyelesaikan pekerjaan lebih efisien.



Harga dan Penjualan
Mulai 14 Agustus sampai 31 Agustus 2021, konsumen dapat membeli MatePad 11 dan FreeBuds 4 dengan penawaran istimewa.

MatePad 11 dibanderol Rp7.299.000 dan aksesoris pelengkapnya yaitu Smart Magnetic Keyboard dibanderol Rp1.599.000, sementara M-Pencil 2 Rp1.299.000.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Beli Sekarang! HUAWEI...
Beli Sekarang! HUAWEI MatePad SE 11, Tablet Andalan untuk Berbagai Kebutuhan Digital Keluarga
Huawei Perkenalkan HUAWEI...
Huawei Perkenalkan HUAWEI MatePad SE 11, Tablet Canggih Harga 2 Jutaan untuk Aktivitas Digital Semua Anggota Keluarga
HUAWEI MatePad 11.5...
HUAWEI MatePad 11.5 Hadir di Indonesia, Simak Sederet Keunggulan Tablet ala Laptop Ini di Sini
Huawei MatePad 11 2023...
Huawei MatePad 11 2023 Dibanderol Rp6,9 Juta, Hadirkan Kinerja PC dalam Tablet
Huawei Hadirkan MatePad...
Huawei Hadirkan MatePad 11, Tablet dengan Performa Sekelas PC
Spesifikasi Huawei MatePad...
Spesifikasi Huawei MatePad 11, Tablet HarmonyOS 2 Pertama di Indonesia
Rekomendasi
Halalbihalal Garda Satu,...
Halalbihalal Garda Satu, Nurul Ghufron Minta Doa Dilancarkan Seleksi Calon Hakim Agung
Pengacara Tunggu Perintah...
Pengacara Tunggu Perintah Jokowi Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
Sahroni Sudah Lihat...
Sahroni Sudah Lihat Serangan ke Kejagung Sejak Buka Kasus-kasus Besar
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
22 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
2 Alasan Hamas Sudah...
2 Alasan Hamas Sudah Memiliki Kendali Penuh di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved