Apakah Covid-19 Berasal dari Kebocoran Lab? Bos WHO: Mungkin Saja!

Senin, 26 Juli 2021 - 08:18 WIB
loading...
A A A
Dalam beberapa bulan terakhir, gagasan bahwa pandemi dimulai di laboratorium dan mungkin melibatkan virus yang direkayasa kembali mengemuka. Dan ini bukan teori konspirasi. Sebab, Presiden Joe Biden juga sudah memerintahkan intelijen AS untuk meninjau kembali soal wacana itu pada Mei 2021.

Tapi, China tidak terima. Bahkan, menyerang balik. Mereka mengatakan bahwa dugaan menghubungkan asal-usul Covid-19 ke laboratorium bermotivasi politik. China menegaskan bahwa Covid-19 bukan berasal dari negara mereka.

Pada pertemuan tahunan para menteri kesehatan WHO belum lama ini, China juga mengatakan bahwa pencarian asal-usul Covid-19 harus dilanjutkan, tapi di negara lain.

Sebagian besar ilmuwan memang menduga bahwa virus corona berasal dari kelelawar. Tapi, bagaimana pertama kali virus itu masuk ke tubuh manusia--melalui hewan perantara atau dengan cara lain--belum ditentukan.

Biasanya memang diperlukan waktu tahunan untuk mempersempit sumber alami virus hewan seperti Ebola atau Sars.

Tedros mengatakan bahwa "memeriksa apa yang terjadi, terutama di laboratorium WHO, adalah penting" untuk memastikan jika pandemi ini memang berhubungan dengan laboratorium atau tidak.



“Kami membutuhkan informasi, informasi langsung tentang bagaimana situasi lab ini sebelum dan pada awal pandemi,” kata Tedro. ”Karena itu kerja sama dengan pemerintah China sangat penting. Jika kami mendapatkan informasi lengkap, kami dapat mengecualikan (dugaan berasal dari lab).”

Sepanjang pandemi, Tedros telah berulang kali memuji China atas kecepatan dan transparansinya meskipun pejabat senior WHO secara internal mengeluhkan kebingungan dari rekan-rekan China mereka.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Riset WHO: Lebih dari...
Riset WHO: Lebih dari 7,2 Juta Orang Berisiko Tenggelam pada 2050
WHO Pastikan Ponsel...
WHO Pastikan Ponsel Tidak Menyebabkan Kanker, Ini Riset Ilmiahnya
WHO Vonis Remaja di...
WHO Vonis Remaja di Eropa Alami Gangguan Mental Akibat Kecanduan Medsos
WHO Umumkan Cacar Monyet...
WHO Umumkan Cacar Monyet Jadi Masalah Serius Kesehatan Global
WHO Sebut Suhu Panas...
WHO Sebut Suhu Panas Ekstrem Bunuh 175.000 Orang di Eropa
Picu Gangguan Kesehatan,...
Picu Gangguan Kesehatan, WHO Terbitkan Aturan Pemakaian Garam
Kelelawar Buah, Kunci...
Kelelawar Buah, Kunci Obat Penyembuh Diabetes
Deretan Penyakit yang...
Deretan Penyakit yang Muncul Akibat Perubahan Iklim Menurut WHO
WHO Pastikan Kesepian...
WHO Pastikan Kesepian Menjadi Ancaman Kesehatan yang Serius di Dunia
Rekomendasi
Toyota Yaris Listrik:...
Toyota Yaris Listrik: Prototipe Siap, Pasar Belum Menyambut!
6 Alasan Israel Tidak...
6 Alasan Israel Tidak Masuk Jadi Anggota NATO, Salah Satunya Ogah Ribut dengan Rusia
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
Berita Terkini
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
4 menit yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
41 menit yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
43 menit yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
4 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
4 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
9 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Kasus Covid-19...
Penyebab Kasus Covid-19 di Indonesia Naik, Salah Satunya Mutasi Virus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved