Penipuan Lewat WhatsApp dan SMS Kian Marak, Kenali Ciri-Ciri Isi Pesan dari Penipu

Sabtu, 12 Juni 2021 - 22:05 WIB
loading...
Penipuan Lewat WhatsApp...
Setiap hari ada saja SMS atau WhatsApp nyasar dengan berbagai modus untuk menjerat korban. Foto: Getty Images
A A A
JAKARTA - Ada banyak upaya yang dilakukan para penipu untuk mengelabuhi korban. Salah satunya lewat pesan SMS atau WhatsApp yang kerap kali dikirimkan dari nomor tidak dikenal.



Kejadian ini mungkin sering dialami setiap hari. Ada saja SMS atau WhatsApp "nyasar" dengan berbagai modus untuk menjerat korban.

Dilansir dari unggahan Instagram Kementerian Komunikasi dan Informatika, Sabtu (12/6), berikut ini ciri-ciri pesan singkat yang biasanya dikirim oleh para penipu.

1. Memulai pesan dengan kata sapaan yang tidak lazim digunakan kepada kita.

2. Meminjam uang secara tiba-tiba dengan janji akan segera mengembalikannya tanpa mengenalkan diri. Walaupun sudah mengenalkan diri, tetap jangan mudah percaya.

3.Mendapatkan hadiah tapi harus melakukan transfer terlebih dahulu.


Jadi harap berhati-hati ya jika mendapatkan pesan dari nomor atau orang yang tidak dikenal.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Modus Penipuan WhatsApp...
Modus Penipuan WhatsApp dari Luar Negeri yang Targetkan Orang Indonesia
Meta Akui Penipuan Belanja...
Meta Akui Penipuan Belanja Online di Musim Liburan Semakin Menggila
Modus Kejahatan dengan...
Modus Kejahatan dengan Gambar AI Teror Singapura
Meta Sebut Asia Tenggara...
Meta Sebut Asia Tenggara Jadi Pusat Kejahatan Penipuan Online
AI Suara Dikenalkan...
AI Suara Dikenalkan untuk Gagalkan Penipuan lewat Telepon
Yuk, Jadi Netizen Pintar!...
Yuk, Jadi Netizen Pintar! Lindungi Diri dari Penipuan Online
Penipuan Artis Terungkap,...
Penipuan Artis Terungkap, Meta Hapus Ribuan Iklan di Facebook dan Instagram
Waspada! Modus Penipuan...
Waspada! Modus Penipuan Baru Berkedok Surat Cinta dari Dirjen Pajak
Waspada Penipuan, Banyak...
Waspada Penipuan, Banyak Nomor Kontak Palsu di Google Maps
Rekomendasi
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
Gempa Bumi M5,3 Guncang...
Gempa Bumi M5,3 Guncang Maluku Malam Ini
Meghan Markle Buat Masalah...
Meghan Markle Buat Masalah Lagi dengan Kate Middleton Imbas Temui Pangeran Harry
Berita Terkini
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
44 menit yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
4 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
7 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
10 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
16 jam yang lalu
Infografis
Perhatikan Ciri-ciri...
Perhatikan Ciri-ciri Daging Kurban Sehat dan Bebas Penyakit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved